SuaraBanten.id - Empat tenaga medis yang bertugas di Puskesmas Pajagan, Kecamatan Sajira dinyatakan terkonfirmasi positif Covid-19.
Dengan penambahan kasus ini, satgas Covid-19 Kabupaten Lebak kini tengah mewaspadai peningkatan kasus Covid-19 di klaster nakes dan perkantoran.
“Klaster perkantoran, nakes tengah diwaspadai. Makanya isntruksi pimpinan Nakes kita screening untuk langkah preventif,” kata anggota Satgas Covid-19 Kabupaten Lebak, Ajis Suhendi saat dihubungi BantenHits.com (jaringan Suara.com), Jumat, (18/9/2020).
Ajis menuturkan, screening tersebut bertujuan agar sebaran Covid-19 di klaster tenaga kesehatan tak menyebar luas.
Baca Juga: Obati Rindu Terbang, Maskapai di Australia Buat Rute Penerbangan Unik
“Karena ada nakes yang terpapar, maka diintruksikan nakes discreening. Kenapa? Kita harus lindungi nakes
Terlebih kan mereka akan berinteraksi langsung dengan pasien,” tuturnya.
Sebagaimana diketahui sebelumnya, kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Lebak kembali mengalami peningkatan. Tercatat ada penambahan 14 kasus pada Kamis (17/9/2020) kemarin.
Berdasarkan data yang disampaikan Satgas Covid-19 Kabupaten Lebak, jumlah terkini kasus terkonfirmasi Covid-19 adalah 125 orang. Di mana 81 orang menjalani perawatan atau isolasi, 40 sembuh dan 4 lainnya meninggal.
Berita Terkait
-
5 KM Lewati Hutan Demi Sekolah, Mimpi Siswi Lebak Terancam Pupus karena Tak Punya Sepatu-Alat Tulis
-
Ngeri! Jejak Represif Polisi saat Demo Tolak UU TNI di DPR: Cegat Ambulans hingga Gebuk Paramedis!
-
Pasar Saham Indonesia Terjun Hebat, Lebih Parah dari IHSG Era Pandemi COVID-19?
-
Trump Sempat Telepon Presiden China Soal Asal-Usul COVID, Ini Kata Mantan Kepala CDC!
-
Survei: Milenial Rela Rogoh Kocek Lebih Dalam untuk Rumah Modern Minimalis
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Prabowo Ugal-ugalan Buat Kebijakan, Para Taipan RI Ramai-ramai Larikan Kekayaan ke Luar Negeri
-
Jordi Amat dan Saddil Ramdani Main di Persib? Ini Prediksi Pemain yang Bakal Tergusur
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
Terkini
-
Motif Oknum TNI Keroyok Pemuda di Serang Hingga Tewas Terungkap, Ternyata Karena...
-
Pengamat Hukum Dorong Pemeriksaan Kejiwaan Polisi Pelaku Pelecehan Seksual di Tangsel
-
UMKM Naik Kelas: BRI Bantu Eksportir Batik Tulis Pertama Dari Lamongan
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah