SuaraBanten.id - Empat tenaga medis yang bertugas di Puskesmas Pajagan, Kecamatan Sajira dinyatakan terkonfirmasi positif Covid-19.
Dengan penambahan kasus ini, satgas Covid-19 Kabupaten Lebak kini tengah mewaspadai peningkatan kasus Covid-19 di klaster nakes dan perkantoran.
“Klaster perkantoran, nakes tengah diwaspadai. Makanya isntruksi pimpinan Nakes kita screening untuk langkah preventif,” kata anggota Satgas Covid-19 Kabupaten Lebak, Ajis Suhendi saat dihubungi BantenHits.com (jaringan Suara.com), Jumat, (18/9/2020).
Ajis menuturkan, screening tersebut bertujuan agar sebaran Covid-19 di klaster tenaga kesehatan tak menyebar luas.
“Karena ada nakes yang terpapar, maka diintruksikan nakes discreening. Kenapa? Kita harus lindungi nakes
Terlebih kan mereka akan berinteraksi langsung dengan pasien,” tuturnya.
Sebagaimana diketahui sebelumnya, kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Lebak kembali mengalami peningkatan. Tercatat ada penambahan 14 kasus pada Kamis (17/9/2020) kemarin.
Berdasarkan data yang disampaikan Satgas Covid-19 Kabupaten Lebak, jumlah terkini kasus terkonfirmasi Covid-19 adalah 125 orang. Di mana 81 orang menjalani perawatan atau isolasi, 40 sembuh dan 4 lainnya meninggal.
Berita Terkait
-
Ya Allah, Baru Seminggu, Tower 5 Wisma Atlet Dipenuhi 1.002 Pasien Corona
-
5 Makanan Paling Banyak Diburu Online Selama Pandemi Covid-19
-
CEK FAKTA: Mayat Covid-19 Digantung di Dinding Rumah Sakit Rusia?
-
Obati Rindu Terbang, Maskapai di Australia Buat Rute Penerbangan Unik
-
Studi Terbaru: Pembasmi Gulma Bisa Bunuh Virus Corona dalam 10 Detik
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Keluarga 3 Baris Rp50 Jutaan Paling Dicari, Terbaik Sepanjang Masa
- JK Kritik Keras Hilirisasi Nikel: Keuntungan Dibawa Keluar, Lingkungan Rusak!
- Nikmati Belanja Hemat F&B dan Home Living, Potongan Harga s/d Rp1,3 Juta Rayakan HUT ke-130 BRI
- 5 Sepatu Running Lokal Selevel Asics Original, Kualitas Juara Harga Aman di Dompet
- Nikmati Segarnya Re.juve Spesial HUT ke-130 BRI: Harga Istimewa Mulai Rp13 Ribu
Pilihan
-
Jadwal dan Link Streaming Nonton Rizky Ridho Bakal Raih Puskas Award 2025 Malam Ini
-
5 HP RAM 6 GB Paling Murah untuk Multitasking Lancar bagi Pengguna Umum
-
Viral Atlet Indonesia Lagi Hamil 4 Bulan Tetap Bertanding di SEA Games 2025, Eh Dapat Emas
-
6 HP Snapdragon RAM 8 GB Termurah: Terbaik untuk Daily Driver Gaming dan Multitasking
-
Analisis: Taktik Jitu Andoni Iraola Obrak Abrik Jantung Pertahanan Manchester United
Terkini
-
Serang Dikepung Bencana Malam Ini: Banjir Rendam Cinangka, Longsor Putus Jalan di Bojonegara
-
4 Spot Wisata Alam Hidden Gem di Tangsel untuk Libur Akhir Tahun
-
Warga Ciledug dan Sekitarnya Harap Waspada! 3 Kecamatan Ini Masuk Zona Merah Banjir
-
Krisis Sampah di Tangsel, Pengamat: Perpres 109/2025 Tak Berlaku Surut
-
Jadwal KRL Rangkasbitung-Tanah Abang Senin 15 Desember 2025: Keberangkatan Pagi Anti Telat