SuaraBanten.id - Seorang pejabat di Kabupaten Pandeglang positif corona setelah menghadiri pesta pernikahan atau kondangan ke Jakarta. Dia adalah PNS Pemerintah Kabupaten Pandeglang.
Hal itu diketahui setelah seorang pejabat di lingkungan Dinas Pariwisata (Dispar) Pandeglang, berinisial AR terkonfirmasi Covid-19.
Sebelum terkonfirmasi Covid-19, AR menghadiri sebuah acara pernikahan di Jakarta.
Sepulangnya dari sana, Rabu 2 September beredar kabar bahwa AR terkonfirmasi Covid-19.
"Iya (AR Positif Covid-19)," kata Juru Bicara Tim Penanganan Pengendalian Covid-19 Pandeglang, Dr Achmad Sulaeman kemarin.
Sulaeman menerangkan, saat ini pihaknya masih menunggu hasil labolatorium orang tersebut.
Kini pejabat itu masih menjalani isolasi mandiri.
"Kami masih menunggu hasil labolatoriumnya ini, karena belum keluar juga," tambahnya.
Sementara Kabid Destinasi dan Ekraf, Dinas Pariwisata Pandeglang, Rossy Sukmawati mengatakan, saat ini aktivitas di kantor Dispar Pandeglang masih berjalan seperti biasa.
Baca Juga: Selain Taman Kota, 2 Fasilitas Publik di Denpasar Ini Kembali Ditutup
"Kalau aktivitas kantor biasa aja, kan sejak tanggal 2 (September) beliau sudah di Jakarta pulang," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Sudah Dibuka, Ini Syarat Pendaftaran Beasiswa LPDP 2026 untuk PNS, TNI dan POLRI
-
Petal Dreamscapes: Intip Tema Pernikahan Paling Romantis dan 'Dreamy' untuk Tahun 2026
-
Mengapa Pernikahan Kini Kian Rapuh dan Perceraian Terasa Semakin Dekat?
-
Luka Emosional ala Broken Strings Kuatkan Tren Marriage Is Scary, Benarkah?
-
Dilaporkan Kasus Penggelapan Investasi, Rully Ungkap Nasib Rumah Tangga dengan Boiyen
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 124 Kurikulum Merdeka
-
Syarat Masuk Sampah Tangsel ke Cilowong: Warga Minta CSR Rp1 Miliar dan Ambulans
-
BRI Perkuat Ekonomi Nasional Lewat Program Klasterku Hidupku, Dorong UMKM Tumbuh Berkelanjutan
-
Teken MoU dengan Pemkot Cilegon, Krakatau Steel Bahas Akses Pelabuhan Hingga KEK
-
Soroti Kepala Daerah Ditangkap KPK, Pengamat: Korupsi Politik Bukan Sekadar Serakah tapi Kalkulasi