SuaraBanten.id - Satu keluarga di Kabupaten Lebak terkonfirmasi positif terjangkit Corona Covid-19, Senin (31/8/2020). Bayi berusia 7 bulan menjadi salah satu anggota keluarga yang ikut terpapar.
Bupati Lebak Iti Octavia Jayabaya mengabarkan berita satu keluarga tersebut lewat rekaman video berdurasi 2 menit 51 detik yang diunggah di akun media sosial pribadinya @Viajayabaya.
Dikonfirmasi BantenHits.com--jaringan Suara.com, Juru Bicara (Jubir) Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Lebak, Firman Rahmatullah mengatakan untuk satu keluarga yang dinyatakan terpapar Covid-19 ternyata asal Kecamatan Sajira, Kabupaten Lebak.
“Mereka (satu keluarga termasuk bayi 7 bulan) tak menunjukan adanya gejala. Jadi hanya isolasi mandiri,” kata Firman saat dihubungi melalui telepon seluler, Rabu (2/9/2020).
Baca Juga: Kasus Membludak, Ranjang Pasien RS di Jakarta Bakal Diubah Khusus Corona
Menurut Firman, dari hasil tracing terdapat 64 orang yang telah kontak erat dengan satu keluarga terkonfirmasi Covid-19.
“Ada 64 orang sudah kami swab tes,” kata dia.
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024