SuaraBanten.id - Mobil jenazah yang terguling Serang, Banten tidak membawa pasien virus corona. Mobil jenazah itu terguling di Jalan Raya Serang-Cilegon, tepatnya di daerah Titan Arum, Kecamatan Taktakan, Kota Serang.
Mobil itu ternyata membawa jenazah korban gantung diri. Korban gantung diri merupakan petukang di salah satu gudang di Harjatani Blok J Nomor 14, Kecamatan Kramatwatu, Kabupaten Serang, Banten.
Korban nekat menggantung diri dengan menggunakan kawat kabel di salah satu kamar mes petukang.
“Jadi sebelum berangkat (ke lokasi kerja) dia sudah telpon mandor nya. Pas sudah datang di lokasi juga telpon lagi kalau sudah datang ke tempat kerjanya,” kata Kapolsek Kramatwatu AKP Raden Mohammad Sofian kepada BantenNews, Senin (8/6/2020).
Jenazah korban ditemukan menggantung dan sudah tidak bernyawa ketika ditemukan salah satu rekan kerja korban. “Ketemu tadi pagi sudah dalam posisi tergantung,” kata Sofian.
Pihak kepolisian yang datang ke lokasi langsung melakukan olah tempat kejadian perkara. Sementara jenazah korban dievakuasi ke Rumah Sakit dr Dradjad Prawiranegara Kabupaten Serang.
Dalam perjalanan, mobil jenazah mengalami kecelakaan lalu lintas yang melibatkan kendaraan roda dua. Mobil jenazah sempat terbalik ketika dalam perjalanan menuju rumah sakit.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Hujan Dua Hari Picu Longsor Cisarua, BRI Peduli Bergerak Cepat Bantu Warga Terdampak
-
TangerangFast, Solusi Digital untuk Aktivitas Harian Warga PIK
-
3 Akar Masalah Banjir Cilegon: dari Rel Kereta Hingga Industri, Ini Solusi Penyelesaiannya
-
24 Perusahaan Buka Lowongan Kerja di Tangerang, Siapkan Lamaran!
-
BRI Perkuat Human Capital Lewat BRILiaN Future Leader Program Specialist 2026