SuaraBanten.id - Remaja laki-laki bernama Sadam Farhat (14) yang tenggelam di Waduk Citra 2, Pegadungan, Kalideres pada Sabtu siang ditemukan oleh anggota Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Barat.
Setelah dievakuasi dari lokasi waduk tersebut, jenazah remaja tersebut sudah dibawa ke kediamannya di kawasan Bambu Larangan, Cengkareng untuk dimakamkan.
"Korban dapat ditemukan oleh Tim Rescue Damkar sekitar pukul 15.35 WIB, dan langsung dibawa ke rumah duka," ujar Lurah Pegadungan Adith Pratama dikutip Antara, Sabtu malam.
Korban tenggelam sebelumnya dikabarkan pamit untuk berenang di Waduk Citra II bersama teman-temannya, kemudian dilaporkan tenggelam pukul 12.05 WIB, berdasarkan laporan dari ibu kandungnya, Ade Senorita.
Baca Juga: Mayat Tanpa Kepala, Ini Barang Pribadi Suci yang Diambil Pembunuhnya
Sebanyak 35 personel petugas pemadam kebakaran dari Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Barat dikerahkan untuk mencari Sadam.
Waduk Citra II, tempat yang menjadi lokasi tenggelamnya Sadam, diketahui memiliki kedalaman air mencapai 10 meter.
Berita Terkait
-
Tragis! 2 Influencer Tewas Tenggelam, Tolak Jaket Pelampung Demi Foto Sempurna
-
Nahas! Balita 3 Tahun Tewas Tenggelam saat Main di RPTRA Jakut, Mayatnya Ditemukan Ngambang di Kali
-
Tragis! Warga Jepara Tewas Tenggelam Jelang Salat Idul Fitri, Ini Kronologinya
-
Berenang di Kolam Bekas Galian, Tiga Bocah di Bekasi Ditemukan Tewas Tenggelam
-
Nekat Berenang saat Hujan Deras, Bocah 13 Tahun Tewas Tenggelam di Kali Sunter
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
Jadi Calon Bupati Serang, Ratu Zakiyah Tak Coblos Dirinya Sendiri, Kenapa?
-
Sikap Ramah dan Profesional CS BRI Bagi Penyandang Disabilitas Tuai Atensi Positif Publik
-
Malam Jelang Pencoblosan, KPU Cilegon Musnahkan 427 Surat Suara Rusak
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen
-
5 Produk yang Dijual di Blibli