SuaraBanten.id - Sejumlah personel tim Labfor Mabes Polri memeriksa Kapolsek Menes, Kompol Daryanto di Rumah Sari Asih, Kota Serang, Kamis (10/10/2019) malam.
Kompol Daryanto merupakan salah satu korban dalam insiden penusukan Menkopolhukam, Wiranto di Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten.
Berdasarkan pantauan BantenNews.co.id (jaringan Suara.com), Kompol Daryanto dirawat di Ruang 4018. Di dalam ruangan tersebut, terdapat anak kandung dan personel dari Polsek Menes. Tampak juga di pintu kamar ruang perawatan ada petugas kepolisian yang berjaga.
“Saat ini kondisi kapolsek baik-baik saja. Masih bisa diajak komunikasi. Tapi karena lukanya di punggung. Jadi dia gak bisa gerak bebas. Tidurnya gak bisa terlentang,” kata Anggota Polsek Menes, Briptu Hikmah R.
Baca Juga: Penampakan Rumah Kontrakan Tersangka Penusuk Wiranto
Sementara itu Dwi, anak kandung Kapolsek Menes Kompol Daryanto mengatakan, saat ini pihaknya tengah menunggu hasil observasi dokter.
“Kondisinya sih baik. Dan saya tidak tahu nanti dioperasi apa tidak. Yang pasti saya juga sedang nunggu nformasi selanjutnya dari dokter. Mau dirawat sampe kapannya belum tahu,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Prabowo Minta Jenderal-jenderal Purnawirawan di Kabinetnya Nyanyi di Acara GSN: Sekali-kali Hibur Rakyat
-
Wiranto Siap Ikuti Prabowo Pakai Mobil Maung : Masak Saya Bantah Perintah
-
Jejak Panjang Wiranto: Dari Pangkostrad hingga Penasihat Khusus Presiden
-
Ini yang Dikatakan Wiranto usai Pelantikan di Istana Kepresidenan
-
Dulunya Koleksi Wiranto, Ini Moge Mewah Istimewa Kesayangan Andre Taulany
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab