SuaraBanten.id - Ini menjadi kabar gembira bagi para lurah di Kota Cilegon, Provinsi Banten. Pemkot Cilegon bakal menganggarkan pembelian mobil dinas baru bagi para pejabat tersebut.
Mobil dinas ini guna menunjang para lurah dalam menjalankan tugas pemerintahan. Sebab, sebelumnya mobil dinas para lurah dengan cara rental gagal lelang dan terpaksa menggunakan mobil bekas.
Menurut rencana, mobil dinas ini bakal dianggarkan pada perubahan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) 2019.
“Untuk mobil lurah kita beli baru. Kita anggarkan untuk seluruh lurah di 43 kelurahan, kemungkinan di anggaran perubahan,” ujar Kepala Dinas Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPKAD) Kota Cilegon, Maman Maulidin dilansir Bantennews.co.id (jaringan Suara.com), Selasa (10/9/2019).
Baca Juga: Anggota DPRD Cilegon yang Baru Bakal Dapat Pin dari Kuningan
Namun demikian, Maman enggan menyebutkan berapa anggaran yang dipersiapkan untuk pembelian mobil sebanyak 43 lurah tersebut.
“Pokoknya jenis mobilnya minibus, tidak boleh menyebut merk ya,” ucapnya seraya enggan berkomentar lagi.
Berita Terkait
-
Helldy Agustian Pilih Tak Ngantor Selama Masa Tenang Hingga Pencoblosan Karena Alasan Ini
-
Kampanye Akbar Pilkada Cilegon 2024, Robinsar-Fajar Sebut 'Masyarakat Butuh Kerja Nyata'
-
Robinsar-Fajar Tawarkan Aplikasi 'Super Apps Cilegon' untuk Permudah Pelayanan Masyarakat
-
Sosok Nella Marsella, Dituduh Sesama Jaksa Jovi Andrea Bachtiar Pakai Mobil Dinas buat Pacaran
-
Profil Jovi Andrea: Jaksa Muda Dibui usai Kritisi Mobil Dinas Buat Pacaran
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Jadi Calon Bupati Serang, Ratu Zakiyah Tak Coblos Dirinya Sendiri, Kenapa?
-
Sikap Ramah dan Profesional CS BRI Bagi Penyandang Disabilitas Tuai Atensi Positif Publik
-
Malam Jelang Pencoblosan, KPU Cilegon Musnahkan 427 Surat Suara Rusak
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen
-
5 Produk yang Dijual di Blibli