SuaraBanten.id - Detasemen Khusus (Densus) 88 Anti Teror menjaga arus mudik lebaran 2019 di Banten. Terutama di Pelabuhan Merak, Kota Cilegon.
Bahkan guna mengantisipasi terjadinya teror bom toilet di Pelabuhan Merak, yang pernah terjadi tahun 2015 silam, Tim penjinak bom (jibom) akan diterjunkan mensterilisasi Pelabuhan.
"Saya kira untuk pengamann terror, sudah kita koordinasikan dengan Densus 88. Kemudian mewaspadai tempat-tempat tertentu yang dijaga," kata Brigjen Pol Tomex Koerniawan, Wakapolda Banten, Senin (20/05/2019).
Termasuk berjaga di setiap Dermaga Pelabuhan Merak, yang berjumlah tujuh unit, dan selalu dipadati pemudik yang akan menyebrang dari Pulau Jawa menuju Sumatera.
"Nantu di H minus tertentu, jibom akan kita tempatkan di Dermaga itu sendiri, untuk mengantisipasi (teror bom)," terangnya.
Dia berharap, ruang publik dan keamanan pemudik dapat terjaga selama arus mudik dan balik Idul Fitri 2019. Lokasi keramaian dan tempat berkumpulnya masyarakat, seperti Pelabuhan, terminal hingga stasiun, terjamin keamanannya.
"Bagaimanapun, tempat publik harus benar-benar kita (Polisi) amankan," jelasnya.
Kontributor : Yandhi Deslatama
Baca Juga: Komisi VII Tinjau Persiapan Pertamina Hadapi Arus Mudik Lebaran
Berita Terkait
-
Komisi VII Tinjau Persiapan Pertamina Hadapi Arus Mudik Lebaran
-
Layani Kebutuhan Mobil Pemudik, Pasar Mobkas Alami Peningkatan
-
Arus Mudik, Tol Jakarta - Cikampek Hingga Brebes Barat Diterapkan Satu Arah
-
Tips Mudik Sehat, 5 Langkah Mudah Nggak Bikin Susah di Jalan
-
Tips Mudik Naik Kereta, 5 Hal yang Harus Dilakukan Sebelum Berangkat
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Waspada Virus Nipah! Bandara Soetta Perketat Pengawasan Penumpang Internasional Malam Ini
-
Biar Gak Telat Masuk Kantor, Ini Jadwal Keberangkatan Pertama dan Terakhir KRL Rangkasbitung
-
Niat Bela Teman dari Aksi Bullying, Pelajar SMK di Anyer Tewas Ditusuk Saat Tolak Permintaan Maaf
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 36: Bedah Tuntas Peran Lembaga Sosial
-
Dompet Nggak Boncos! 4 Rekomendasi Mobil Bekas untuk Keluarga Milenial yang Wajib Dilirik