Jerat Kripto dan Utang Kalangan Pekerja di Balik Kasus Sadis Pembunuhan Anak Politisi PKS

Aktivis buruh menyoroti akar masalah yang mengerikan. motif ekonomi yang dipicu oleh jebakan era digital seperti kerugian bermain kripto dan jeratan utang.

Hairul Alwan
Rabu, 07 Januari 2026 | 19:42 WIB
Jerat Kripto dan Utang Kalangan Pekerja di Balik Kasus Sadis Pembunuhan Anak Politisi PKS
Ketua SP KEP SPSI Cilegon Imam Baihaqi. [Istimewa]
Baca 10 detik
  • Kasus perampokan dan pembunuhan anak di Cilegon mengungkap isu sosial mendalam terkait motif ekonomi pelaku.
  • Pelaku terjerat utang besar sebab kerugian dari bermain kripto dan godaan instan era digital.
  • Penting segera dilakukan edukasi masif mengenai risiko teknologi finansial kepada kaum pekerja.

Pengungkapan kasus tersebut juga menjawab asumsi liar yang tak berdasar selama ini.

"Yang lebih penting adalah semakin meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri dan memberikan rasa aman kepada masyarakat Cilegon," katanya.

Imam percaya bahwa Polda Banten dan Polres Cilegon telah bekerja profesional dalam kasus tersebut.

Baca Juga:4 Fakta Penangkapan Pembunuh Anak Politisi PKS: Niat Maling Brankas Malah Dikepung Brimob

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak