Sementara itu, Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus mengatakan korban merupakan ketua Majelis Taklim dikompleknya. Selain itu dia juga ahli pengobatan selama 20 tahun.
"Memang dia adalah ketua Majelis Taklim di kompleknya. Tetapi dia juga bekerja sebagai ahli pengobatan selama 20 tahun," tandasnya.
Kontributor : Muhammad Jehan Nurhakim
Baca Juga:Kesaksian RW Soal Penembakan Ustaz Armand: TSK Diduga Pakai Jaket Ojol