Tio Pakusadewo Tak Direhab, Kenapa Reza Artamevia Bisa?

"Perlakuan tersebut sangat berbanding terbalik dengan nasib yang dialami oleh klien kami," kata kuasa hukum Tio Pakusadewo.

Yazir Farouk | Herwanto
Selasa, 12 Januari 2021 | 15:32 WIB
Tio Pakusadewo Tak Direhab, Kenapa Reza Artamevia Bisa?
Aktor Tio Pakusadewo usai menjalani pemeriksaan di Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan, Kamis (13/8). [Suara.com/Alfian Winanto]

Tio Pakusadewo ditangkap polisi terkait kasus penyalahgunaan narkoba pada 14 April 2020 di kediamannya di kawasan Cilandak, Jakarta Selatan. Dalam penangkapan tersebut dia terbukti memiliki ganja seberat 18 gram dan alat isap sabu.

Tio Pakusadewo juga pernah diciduk pada Desember 2017. Aktor berusia 56 tahun itu diamankan polisi karena penyalahgunaan narkotika jenis sabu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini