SuaraBanten.id - Umat muslim telah menjalani ibadah puasa hari ke-22 Ramadhan 1446 H/2025. Artikel Suarabanten.id ini menyuguhkan Jadwal Buka Puasa Ramadhan 2025 untuk Kota Cilegon serta Kabupaten dan Kota Serang.
Jadwal Buka Pusa Ramadhan 2025 terdiri atas Jadwal Buka Puasa Kota Cilegon, Jadwal Buka Puasa Kota Serang dan Jadwal Buka Puasa Kabupaten Serang.
Jadwal Buka Puasa Ramadhan 2025 hari ini, Sabtu (22/3/2025) dalam tulisan ini didapat dari laman resmi Direktorat Jendral Bimbingan Masyarakat Islam (Dirjen Bimas Islam).
Dalam artikel ini juga disertakan Jadwal Salat Ramadhan 2025. Berikut, jadwal buka puasa Ramadhan 2025 di Kota Cilegon, Serang dan Kabupaten Serang pada 22 Ramadhan 1446 H/ 22 Maret 2025:
Kota Cilegon
- IMSAK 04:35
- SUBUH 04:45
- ZUHUR 12:06
- ASAR 15:17
- MAGRIB 18:09
- ISYA' 19:18
Kota Serang
- IMSAK 04:35
- SUBUH 04:45
- ZUHUR 12:06
- ASAR 15:16
- MAGRIB 18:09
- ISYA' 19:17
Kabupaten Serang
- IMSAK 04:35
- SUBUH 04:45
- ZUHUR 12:06
- ASAR 15:16
- MAGRIB 18:09
- ISYA' 19:17
Seperti diketahui jadwal buka puasa bertepatan dengan waktu salat Magrib. Karenanya, para pembaca bisa mengetahui jadwal buka puasa melalui tulisan ini dengan melihat jadwal salat magrib di masing-masing kota kabupaten di Banten.
Ketika buka puasa, umat muslim dianjurkan untuk membaca doa berbuka puasa. Ini merupakan salah satu amalan yang disunahkan saat bulan Ramadhan. Umat Islam pun disunnahkan untuk menyegerakan berbuka puasa.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Ramadhan 2025, Full 8 Kota Kabupaten di Banten
Bacaan Latin Doa Buka Puasa
Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa'ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin.
Artinya: "Ya Allah, untukMu aku berpuasa, dan kepadamu aku beriman, dan dengan rezekiMu aku berbuka. Dengan rahmatMu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang." (HR Bukhari dan Muslim).
Membaca doa untuk adalah bentuk rasa syukur kita atas segala rahmat dan anugrah yang diberikan kepada kita. Ada beberapa alasan mengapa kita harus membaca doa buka puasa, diantaranya adalah:
1. Rasa Syukur
Setelah menjalankan puasa, kita menunjukkan rasa syukur kita kepada Allah SWT atas segala rizqi yang dilimpahkan dengan cara berdoa sebelum berbuka. Rasa terima kasih atas pemberian rezeki sehingga kita masih diberikan kesempatan untuk menyantap makanan berbuka. Bagi setiap Muslim mengingat tuhan setiap waktu adalah bentuk dari ketakwaan
Tag
Berita Terkait
-
Jadwal Buka Puasa Ramadhan 2025, Full 8 Kota Kabupaten di Banten
-
Jadwal Buka Puasa Ramadhan 2025, untuk Kabupaten Lebak dan Pandeglang
-
Jadwal Buka Puasa Ramadhan 2025 untuk Kota Cilegon, Cek di Sini
-
Jadwal Buka Puasa Ramadhan 2025, untuk Kabupaten Tangerang, Kota Tangerang dan Tangerang Selatan
-
Jadwal Buka Puasa Ramadhan 2025, untuk Kabupaten dan Kota Serang
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Lewat CSR, ASG Perkuat Infrastruktur Kesehatan Kota Serang dengan Enam Ambulans
-
Jejak 37 Pahlawan Muda di Lengkong: Mensos Gus Ipul Ungkap 2 Kunci Penting Karakter Bangsa
-
BRIVolution BRI Perkuat Ekosistem Digital dan Dorong Dana Murah Berkelanjutan
-
Diam-diam Pemprov Banten Beri 'Privilese' Truk Kecil Keluar dari Kepgub, Apa Alasannya?
-
Gizi Siswa Terancam? Penyaluran MBG di Pandeglang Disetop, BGN Ungkap Alasan Mengejutkan