SuaraBanten.id - Warganet tengah dikagetkan dengan beredarnya sebuah video berisi diduga timses caleg bongkar pos ronda.
Video ini diketahui terjadi di Kampung Babakan Jaha, Desa Rahong, Kecamatan Malingping, Kabupaten Lebak, Banten.
Diduga, timses caleg bongkar pos ronda lantaran suara caleg yang mereka dukung kalah di Kampung Babakan Jaha.
Terlebih pos ronda tersebut merupakan bantuan dari caleg tersebut.
Agus Rusmana, warga Malingping, membenarkan jika video tersebut berasal dari Kampung Babakan Jaha.
Menurut Agus, saat pembongkaran terjadi, tidak ada respons apa pun dari warga sekitar.
"Waktu itu warga biasa-biasa aja melihat pembongkaran pos ronda, karena warga juga memaklumi dengan tindakan dari timses itu," katanya mengutip dari BantenNews.co.id (Jaringan SuaraBanten.id) Rabu (22/2/2024).
Menurut Agus, seharusnya tim caleg tersebut legowo dengan kekalahan caleg yang didukung mereka.
Di sisi lain, aksi pembongkaran pos ronda atas kekecewaan raihan suara di Kampung Babakan Jaha, menurutnya hanya mencederai nama baik si caleg.
“Caleg itu siap menang dan siap kalah, bukannya malah membuat kisruh dengan membongkar apa yang telah diberikan kepada warga,” ujar Agus.
Sampai berita ini di publish, wartawan BantenNews masih berusaha menghubungi Caleg tersebut untuk meminta konfirmasi.
Berita Terkait
-
Keluhkan Menu Makan Siang Gratis, Siswa SMA Mendadak Bikin Video Permintaan Maaf: Aneh Ya..
-
WayV Bertransformasi Jadi Bad Boy di Teaser MV Lagu Terbaru 'Frequency'
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
-
Rose BLACKPINK Tampilkan Outfit Sederhana di Video Musik Terbaru "Number One Girl": Tetap Cantik!
-
Viral Cerita Wanita Mengidap Tumor Payudara Gegara Sering Konsumsi Seblak
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya