SuaraBanten.id - Seorang pria yang diduga pelaku pencurian kendaraan bermotor (Curanmor) alias maling motor yang beraksi di Kampung Eurih, Desa Tambang Ayam, Kecamatan Anyer, Kabupaten Serang, Banten diamuk massa, Selasa (14/11/2023).
Maling motor yang beraksi di Anyer, Kabupaten Serang, Banten itu ditangkap oleh warga usai aksinya membawa kabur motor diketahui sang pemilik.
Untunya, nyawa pelaku terselamatkan usai pihak kepolisian dari Polsek Anyer mengamankan pelaku maling motor itu.
Menurut informasi, pelaku curanmor itu diamankan warga di lapangan Mulya Ulung, Desa Cikoneng, Kecamatan Anyer, Kabupaten Serang, Banten.
Baca Juga: Stadion Maulana Yusuf Rusak, Disparpora Kota Serang Klaim Sedang Perawatan
Pelaku diamankan usai membawa kabur sepeda motor Yamaha X Ride milik Muhamad Taufik dari rumahnya. Peristiwa pencurian ini terjadi bada Salat Maghrib.
Taufik mengatakan, kendaraan miliknya terparkir di luar rumah dengan kondisi kunci yang masih menempel usai belanja kebutuhan anaknya.
Namun, tak lama Taufik mendengar suara motornya dan menyadari jika kendaraannya dibawa kabur orang tak dikenal.
Taufik kemudian langsung berteriak meminta tolong kepada warga setempat dan memberi tahu jika motornya dibawa maling.
“Saya teriak-teriak sampai ke depan bengkel. Di bengkel saya bilang motor saya dibawa maling dan dikejar sama orang-orang bengkel,” kata Muhamad Taufik dikutip dari Bantennews.co.id (Jaringan SuaraBanten.id), Rabu (15/11/2023).
Baca Juga: Diduga Tak Berizin, Aktifitas Galian Tanah di Tigarakasa Tangerang Disetop
Sementara, terduga pelaku bersama salah satu pengedara lain yang diduga rekan dari maling motor itu terus berupaya kabur.
Berita Terkait
-
Bawaslu RI Periksa 12 Orang Terkait Dugaan Politik Uang di PSU Pilkada Serang
-
Dugaan Politik Uang Terungkap di Cikande Jelang PSU Serang, 2 Perangkat Desa Diduga Terlibat
-
Kabid DLH Tangsel Nangis Kejer, Kejati Banten Kembali Tetapkan 1 Tersangka Korupsi Sampah
-
Sisa Pagar Laut di Tangerang Kembali Dibongkar KKP
-
Polda Banten Ringkus Seorang Tersangka Penipuan, Korbannya Anggota DPRD dari Fraksi Gerindra
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan