SuaraBanten.id - Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Vietnam pada Final Piala AFF U-23 2023 berlangsung, Sabtu (26/8/2023) malam ini sekira pukul 20.00 WIB.
Laga Timnas Indonesia U-23 vs Vietnam bakal berlangsung di Rayong Province Stadium, Thailand. Apakah skuad asuhan Shin Tae-yong bisa mengulangi kesuksesan di SEA Games 2023 lalu?
Tentunya para pecinta sepak bola Indonesia mempunyai harapan besar Timnas Indonesia U-23 bisa menang melawan Vietnam di partai Final Piala AFF U-23 2023 kali ini.
Diketahui, laga Timnas Indonesia U-23 vs Vietnam dapat disaksikan melalui stasiun televisi swasta SCTV dengan disiarkan langsung. Pertandingan kedua tim tersebut juga bisa disaksikan secara streaming melalui aplikasi Video.
Baca Juga: Hasil Malaysia vs Thailand: Menang Penalti, Gajah Perang Peringkat 3 Piala AFF U-23 2023
Pada malam ini Timnas Indonesia U-23 dan Vietnam bakal beradu kekuatan untuk menentukan gelar juara Piala AFF U-23 2023. Dua tim tersebut tentu akan menampilkan kemampuan terbaiknya.
Menjelang laga partai final Piala AFF U-23 2023, Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong tampak santai dengan target juara Piala AFF U-23 2023. Menurutnya, bagian terpenting bagi Timnas Indnesia U-23 yakni mereka terus berkembang.
Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Vietnam
"Memenangkan trofi atau tidak bukanlah isu utama. Kami harus terus berkembang, itu yang terpenting. Tapi, kami juga yakin tim yang bisa memenuhi level performa mereka pada laga (final) nanti bisa mendapatkan trofi," kata Shin Tae-yong dalam konferensi pers jelang laga final dikutip dari bolatimes.com (Jaringan Suara.com).
"Jujur, kami hampir mencapai level itu, mencapai top level. Kami masih terus berkembang," ujar Shin Tae-yong.
Baca Juga: Gegara Lemparan Maut, Robi Darwis Jadi Sorotan Utama Media Vietnam Jelang Piala AFF U-23 2023
Sementara itu, pelatih Vietnam U-23 Hoang Anh Tuan mengakui tim asuhan Shin Tae-yong merupakan tim kuat. Namun, ia memastikan skuad asuhannya siap menghadapi Timnas Indonesia U-23 untuk memenangkan pertandingan.
Berita Terkait
-
Media Asing Cium Masa Depam Timnas Indonesia Suram di Piala Dunia U-17 2025 Usai Dibantai Korut
-
Lolos Sebagai Juara Grup C, Media Vietnam Soroti Performa Timnas Indonesia U-17
-
Tersingkir dari Piala Asia U-17, Saatnya Vietnam Belajar dari Timnas Indonesia
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Fakta Unik 4 Wakil Asia Tenggara di Piala Asia U-17: Semua Hasil Terwakili!
Tag
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
-
Harga Emas Antam Hari Ini Masih Stagnan Sebesar Rp1.896.000/Gram
Terkini
-
Praperadilan 9 Warga Padarincang Terdakwa Demo Berujung Pembakaran Kandang Ayam Gugur
-
Butuh Dana Ratusan Miliar, Robinsar Bakal Minta Bantuan Pemprov Banten dan Pusat untuk Bangun JLS
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Rp500 Ribu Hingga JutaanBagi yang Tercepat!
-
Buyback Saham Rp3 Triliun Jadi Bukti Kepercayaan Diri BRI pada Prospek Bisnis
-
Tiga Hari Berlangsung, Realisasi Pemutihan Pajak di Tangsel Capai Rp3,6 Miliar