SuaraBanten.id - Pertandingan Argentina vs Prancis pada Final Piala Dunia 2022 bakal berlangsung, Minggu (18/12/2022) malam sekira pukul 22.00 WIB. Pertandingan itu bisa disaksikan secara streaming melalui Link Live Streaming Argentina vs Prancis.
Dalam laga panas yang bakal berlangsung di Lusail Stadium itu, Argentina dan Prancis mengincar target berbeda di Piala Dunia 2022.
Pertandingan kali ini jelas akan sangat berarti bagi sang megabintang Lionel Messi. Ajang ini dianggap sebagai yang terakhir bagi La Pulga untuk mempersembakan trofi bagi La Albiceleste.
Sepanjang karirnya sebagai pesepak bola, Messi belum pernah meraih juara Piala Dunia. Pada 2014 lalu, Messi hanya menjadi Runner Up di edisi 2014 lalu.
Link Live Streaming Argentina vs Prancis
Pada pertandingan malam ini, Argentina terbilang punya skuad yang dianggap mumpuni. Karenanya, anak asuh Lionel Scaloni akan mati-matian demi gelar Piala Dunia 2022.
Sementara, Prancis bukan lawan yang enteng bagi Argentina. Tim Ayam Jantan merupakan juara bertahan.
Penampilan Prancis di edisi Piala Dunia 2022 kali ini juga sangat konsisten. Lini depan yang diisi oleh Kylian Mbappe, Olivier Giroud, hingga Antoine Griezmann bisa membahayakan Argentina.
Terlebih di Piala Dunia 2018 lalu, Prancis pernah menyingkirkan Argentina di babak 16 besar. Saat itu pertandingan berlangsung seru berakhir dengan skor 4-3 bagi tim Ayam Jantan.
Baca Juga: Fenomena Awan Aneh di Langit Qatar pada Laga Argentina vs Prancis: Apakah Diego Maradona Menonton?
Namun, di balik itu semua Argentina dan Prancis bukan tim yang sempurna di Piala Dunia 2022. Sebab, mereka pernah mengalami sekali kekalahan di fase grup.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Stray Kids Raih Sertifikasi Gold Keempat di Prancis Lewat Album HOP
-
Penjara Prancis Diserang dengan Senjata Otomatis: Tanggapan Keras atas "Tsunami" Narkoba
-
Proyek Pusat Data Nasional Komdigi Akhirnya Selesai setelah Hampir 3 Tahun
-
Siapa Istri N'Golo Kante? Dirumorkan Nikahi Janda Djibril Cisse
-
Macron Ultimatum Netanyahu: Serangan di Gaza Harus Dihentikan
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
Terkini
-
BRI Dorong UMKM Lewat KUR, Fokus Kepada Ekonomi Kerakyatan Lewat Sektor Produktif dan Pertanian
-
Kamandalu Ashitaba, UMKM Binaan BRI Siap Go Global
-
Oknum Guru di Lebak Diduga Lakukan Pelecehan ke Murid
-
Segera Klaim Saldo DANA Gratis Jumat 25 April 2025, Bisa Buat Modal Nongkrong
-
Partisipasi Pemilih PSU Pilkada Serang Turun Drastis