SuaraBanten.id - Ariel NOAH memiliki daya tarik yakni wajah ganteng dengan suara merdu. Bahkan di usianya yang sudah 40 tahun, pesona pria bernama asli Nazril Irham sulit untuk ditolak.
Hal ini terbukti dari banyaknya artis pernah berhubungan dengan Ariel NOAH.
Kharisma yang dimiliki serta kepiawaiannya menciptakan lagu membuat banyak wanita klepek-klepek. Tak aneh jika duda beranak satu ini masih sangat dipuja oleh kaum hawa sampai sekarang termasuk para artis Tanah Air.
Nah, sederet artis cantik ini pernah kepincut pesonanya. Siapa saja mereka?
Baca Juga: Dewi Perssik bawa Ibunda ke Polres Metro Jaksel untuk Mediasi dengan sang Haters Winarsih
1. Luna Maya
Kisah asmara Luna Maya dan Ariel NOAH pernah jadi kisah yang sangat romantis, keduanya juga menjadi couple idola. Sayang, mereka berpisah saat Ariel menikah dengan Sarah Amalia. Tetapi keduanya kembali pacaran setelah Ariel dan Sarah bercerai. Hubungan mereka yang dikira akan sampai di pelaminan akhirnya kandas pada 2011 setelah mereka terlihat skandal video yang diduga membuat Ariel mendekam di penjara. Sampai saat ini masih banyak yang berharap keduanya bisa balikan lho.
2. Aura Kasih
Ariel NOAH yang tampan dan berkharisma juga pernah dikabarkan berhubungan dengan Aura Kasih. Hubungan keduanya sempat bikin heboh pada tahun 2009. Hingga memunculkan kabar jika Aura dan Luna saling memperebutkan Ariel. Tapi kabar kedekatan Ariel dan Aura menghilang dengan sendirinya.
Baca Juga: Terjawab Hati BCL untuk Siapa, Ungkap Masih Rindu ke Ashraf Sinclair: Kalau Kangen Aku Pakai Bajunya
Sama-sama berstatus single, Sophia Latjuba pun kepincut pesona penyanyi yang lebih muda darinya itu. Bahkan hubungan asmara mereka cukup awet sekitar 3 tahun lamanya. Sophia mengaku jika ia dan Ariel tidak berjodoh sehingga mereka putus.
Berita Terkait
-
Satu-satunya Momen Ariel NOAH Nangis, Jadi Titik Terlemah dalam Hidupnya
-
Ariel NOAH Tegang Denny Sumargo Singgung Tipis-Tipis Wulan Guritno: Ketahuan Sama Gue
-
Perjalananan Cinta Luna Maya dan Maxime Bouttier, Kini Telah Lamaran
-
Adu Harga dan Karat Cincin Lamaran Luna Maya Versus Syahrini
-
Ramalan Denny Darko soal Luna Maya dan Maxime Bouttier, Kini Akan Menikah
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Kawasan Banten Lama Dipadati Ribuan Peziarah Pada Libur Lebaran
-
Pulau Merak Besar dan Pulau Merak Kecil Dipadati Ribuan Wisatawan
-
Perayaan HUT Kabupaten Pandeglang Bakal Digelar Sederhana, Buntut Efisiensi Anggaran
-
Pantai Batu Saung Anyer Dipadati Wisatawan Saat Libur Lebaran 2025
-
KMP Mutiara Ferindo II Kebakaran, 17 ABK Dievakuasi Tim SAR