SuaraBanten.id - Hubungan asmara Rizky Febian dan Mahalini Raharja rupanya sudah terjalin selama satu tahun. Rizky memberikan kejutan anniversary untuk sang kekasih.
Kejutan anniversary disiapkan oleh Rizky Febian di sela-sela syuting video klip untuk single terbaru mereka, Satu Tuju. Putra sulung komedian Sule itu diam-diam dibantu oleh para kru.
Mahalini terkejut sekaligus terharu dengan kejutan yang disiapkan sang kekasih. Momen spesial ini pun berlangsung penuh kebahagiaan.
Rizky Febian dan Mahalini diketahui go public pada Februari 2022. Namun dari kejutan anniversary ini, terungkap bahwa mereka sudah berpacaran selama beberapa bulan sebelum mengumumkan hubungan mereka.
Penasaran seperti apa momen kejutan anniversary Rizky Febian dan Mahalini? Intip deretan potretnya dilansir dari kanal YouTube Mahalini.
1. Beginilah mesranya Rizky Febian dan Mahalini saat syuting salah satu adegan video klip untuk single teranyar mereka yang bertajuk Satu Tuju.
2. Go public awal tahun 2022, proses syuting ternyata bertepatan dengan anniversary hubungan mereka yang pertama, lho.
3. Kakak dari Putri Delina itu mengajak beberapa kru syuting video klip mereka untuk bekerja sama dengannya.
4. Tanpa sepengetahuan Mahalini, Rizky Febian rupanya telah menyiapkan kejutan spesial untuk sang kekasih.
Baca Juga: Farel Prayoga Kembali Gegerkan Publik Lewat Penampilannya di HUT MNC GROUP
5. Mahalini yang saat itu sedang duduk santai langsung terkejut melihat kue bertuliskan "Selamat tanggal 7 honey."
Melihat kemesraan Rizky Febian dan Mahalini, banyak penggemar yang mendoakan keduanya langgeng terus sampai ke jenjang berikutnya. Bagaimana menurut kalian?
Berita Terkait
-
Sule Minta Rizky Febian Tak 'Ngadu' ke Ayahnya Saat Ada Masalah dengan Mahalini
-
Papua Memanas! Mapolres Mamberamo Raya Diserang Massa, Banyak Polisi jadi Korban, Apa Pemicunya?
-
Curhat Lewat Lagu, Mahalini Sampai Harus Pura-Pura Bahagia di Depan Anak
-
Rizky Febian Bongkar Momen Menangis Sendirian di Kamar Mandi Sebelum Lamar Mahalini
-
Mirip Punya Taylor Swift? Syifa Hadju & Mahalini Kembaran Jam Tangan Cartier Rp392 Juta
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Lewat BRImo, BRI Perkuat Transformasi Digital dan Gaya Hidup Modern Melalui Konser Bryan Adams
-
Oknum Anggota Polda Banten Jadi Tersangka Usai Tipu Orang Rp300 Juta: Dalih untuk Biaya Masuk Polisi
-
22 Tahun Mengabdi, Raden Berly Rizky Bicara soal 'Jalur Belakang': Bantah Keras Campur Tangan Wagub
-
Dimyati Bantah Keras Nepotisme di Balik Promosi Adiknya sebagai Kepala Bapenda Banten
-
Gebrakan Andra Soni! 23 Pejabat Eselon II Banten Dilantik, Siapa Saja yang Tergeser?