SuaraBanten.id - Najwa Shihab sedang menjalankan ibadah umrah bersama keluarga besarnya. Hal ini terlihat dari postingan di akun Instagram pribadinya.
Ia menyapa netizen di dunia maya dari Makkah sembari membagikan potretnya.
"Alhamdulillah. Salam dari Makkah al-Mukarramah," tulis perempuan 45 tahun ini pada postingannya Senin (26/10/2022).
Biar nggak penasaran, yuk kepoin deretan potret Najwa Shihab umrah bersama keluarga di bawah ini.
1. Hijab
Penampilan Najwa Shihab mengenakan hijab saat umrah mencuri perhatian sampai didoakan istiqomah oleh beberapa netizen. Dia tampak mesra menggandeng suaminya pose di depan Ka'bah.
Najwa dan suami juga sempat mengabadikan momen di tengah-tengah menjalani ibadah dengan foto selfie bersama keluarga besarnya. Ada ibu serta saudara-saudaranya.
2. Adzan
Presenter sekaligus jurnalis yang dikenal tegas ini juga membagikan video saat adzan dikumandangkan di Masjidil Haram Makkah.
Najwa Shihab juga foto bersama adik bungsunya, Nahla Shihab dengan background Ka'bah dan orang-orang yang sedang ibadah.
3. Keluarga
Tahun 2019 sebelum covid-19 menyebar, Najwa juga umrah bersama keluarganya.
4. Mukena
Saat itu Najwa Shihab tampil mengenakan mukena warna abu-abu yang membuatnya terlihat begitu anggun.
5. Momen
Berita Terkait
-
Silsilah Keluarga Aurelie Moeremans, Jadi Korban Grooming Usia 15 Tahun
-
5 Mobil Keluarga Kuat di Tanjakan dan Perjalanan Jauh, Sparepart Melimpah
-
5 Mobil Keluarga Harga Rp50 Jutaan untuk Mudik Lebaran 2026
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Sinopsis Unexpected Family, Film Komedi Keluarga Terbaru Jackie Chan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
BNN Obrak-Abrik Pabrik Tembakau Sintetis di Tangerang: Waspada, Bahan Baku Ternyata Dibeli Online!
-
LSPR Bawa Anyaman Bambu Buniayu Tangerang Go Internasional
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini