SuaraBanten.id - Video yang memperlihatkan perempuan yang diduga Lesti Kejora sedang gladi resik (GR) dengan Betrand Peto sedang bernyanyi duat belakangan menyita perhatian publik hingga viral di media sosial.
Dalam video viral tersebut, Lesti Kejora tampak tampil cukup semangat ketika berduet dengan anak Ruben Onsu itu.
Meski demikian, dalam video tersebut tak terdengar suara baik itu dari Lesti Kejora ataupun Betrand Peto saat GR bersama.
Seperti diketahui publik, Lesti Kejora dikabarkan mengalami KDRT yan dilakukan suaminya, Rizky Billar beberapa waktu lalu. Lesti bahkan sempat dirawat ke rumh sakit dengan kondisi cedera bagian leher.
Lantaran banyak publik yang melihat Lesti Kejora bernyanyi seolah tak pernah mengalami cedera itu heran dan bertanya-tanya tentang kebenarannya.
"Katanya Kerongkongan Geser?" tutur netizen.
"Yang komen kok cepet banget katanya geser kerongkongan nya.. Tolong geser nya kan gak semeter lebih," sambung netizen lain.
"Lagian lesti aja kaga pernah bilang geser dan ga komen apa2 neti pada kepanasan. Mending skip aja beritanya kalau pd kepanasan," tambah lainnya.
Sebagai informasi, Kasus dugaan KDRT Rizky Billar berakhir damai. Meski diduga melakukan kekerasan terhadap Lesti Kejora, Rizky Billar tidak dihukum. Namun, hal tersebut membuat banyak mata pasang mata tertuju pada permasalahan kedua pasangannya.
Kontributor : Mira puspito
Berita Terkait
-
Sikap Sarwendah ke Teman Betrand Peto Viral, Diminta Lupakan Ruben Onsu
-
Pesan Pilu Sarwendah ke Betrand Peto usai Dicerai Ruben Onsu: Kalau Onyo Gak Ingat Bunda...
-
Ruben Onsu Cerai Lalu Mualaf, Kehadiran Betrand Peto Disanjung
-
Ruben Onsu Mualaf, Satu Kata Betrand Peto untuk Sarwendah Bikin Sesak Dada
-
Ruben Onsu Sibuk Jadi Imam Salat Desy Ratnasari, Muka Lelah Sarwendah Saat bareng Anak Tuai Prihatin
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Kiper Berdarah Belanda Klarifikasi Soal Patrick Kluivert: Fokus Pekerjaan Sendiri
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melesat Hampir Tembus Rp2 Juta/Gram
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
Terkini
-
Ikut Bursa Pencalonan Ketua, Rahmatullah Komitmen Pertahankan PAN Jadi Pemenang Pemilu
-
Rekomendasi Rumah Sakit yang Sediakan Layanan Penyakit Jantung Terjangkau di Serang
-
Nyalon Ketua, Dede Rohana Putra Usung Kepemimpinan Terbuka dan Kolaboratif
-
10 Keder Terbaik Berebut Kursi Ketua DPD PAN Cilegon, Ada Dede Rohana Hingga Masduki
-
Praperadilan 9 Warga Padarincang Terdakwa Demo Berujung Pembakaran Kandang Ayam Gugur