SuaraBanten.id - Pertandingan basket yang mempertemukan Gading Marten dan Gisella Anastasia menuai perhatian. Mantan suami istri itu terlihat begitu akrab selama pertandingan.
Kepada sang putri, Gempi, Gisel pun antusias memperlihatkan momen pertemuannya dengan Gading. Bocah lucu itu lantas memberikan reaksi yang sangat menggemaskan atas video ayah dan ibunya.
Gempi rupanya terhibur melihat aksi kocak Gisella Anastasia dan Gading Marten di lapangan yang berpelukan hingga berebutan bola basket.
Bukan hanya itu, Gempi mengaku ingin memeluk sang ayah, Gading Marten karena kalah bila datang dalam pertandingan bola basket tersebut.
Baca Juga: Kembali Manggung Bareng Last Child, Riders Gisella Anastasia Cuma Air Mineral
"Waktu Mama Isel tunjukin video ini ke Gempi dia ketawa ketawa bilang, 'kalian lucu banget sih. Tapi kalau aku di situ aku pasti langsung peluk papa karena dia kalah'," ujar Gisel menirukan pernyataan Gempi, dalam caption unggahannya di Instagram, Selasa (18/10/2022).
Gempi juga terheran dengan ibunya, Gisella Anastasia yang tidak bisa bermain bola basket dan hanya bergurau tetapi justru menang.
"Tapi kok bisa mama yang menang sih, kan mama enggak bisa basket? Cuma ngelawak kerjanya di sana, tapi menang," imbuh Gempi.
Gading Marten pun gemas dan tertawa mengetahui reaksi putrinya ketika melihat aksi mereka berdua saat pertandingan bola basket melalui video.
"Mpii gemes! Mama jago nih tapi ngeditnya keren, hahaha," kata Gading Marten melalui kolom komentar.
Baca Juga: Gisella Anastasia dan Gading Marten Pelukan saat Tanding Basket, Gempi: Kalian Lucu Banget Sih
Berita Terkait
-
Peran Medical Support di Balik Perjuangan Timnas Basket Indonesia di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
-
Gempi Nyempil di Foto Keluarga Inti Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Gading Marten Kena Sentil
-
Apa Itu Anafilaksis? Mengenal Reaksi Alergi Berat yang Mengancam Jiwa
-
5 Gaya Liburan Medina Dina dan Gading Marten, Bakal Nikah Beda Agama?
-
Medina Dina Pernah Nikah sebelum Dekat dengan Gading Marten, Ini Pekerjaan sang Mantan Suami
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
Terkini
-
Program Special BRIguna Dalam Rangka HUT ke-129 BRI: Tersedia Suku Bunga Mulai dari 8,129%
-
Jadi Calon Bupati Serang, Ratu Zakiyah Tak Coblos Dirinya Sendiri, Kenapa?
-
Sikap Ramah dan Profesional CS BRI Bagi Penyandang Disabilitas Tuai Atensi Positif Publik
-
Malam Jelang Pencoblosan, KPU Cilegon Musnahkan 427 Surat Suara Rusak
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen