SuaraBanten.id - Ustaz Subki beberkan alasan Lesti Kejora cabut laporan kasus KDRT Rizky Billar yang belum diketahui oleh banyak pihak.
Untuk diketahui, keputusan Lesti Kejora cabut laporan KDRT Rizky Billar belakangan ini tuai pro kontra.
Tak ayal banyak sekali netizen yang merasa kecewa dengan keputusan Bunda dari Baby L tersebut karena masih mempertahankan pernikahannya meski jadi korban KDRT oleh suaminya sendiri.
Kendati demikian menurut Ustad Subki yang menjadi salah satu orang terdekat Lesti Kejora pun mengungkapkan soal alasan mengapa Lesti tetap mempertahankan rumah tangganya dan memaafkan Rizky Billar.
"Soal cabut laporan itu memang pemikiran Lesti ya, dia ini nggak mau seandainya dia bilang cerai, dia nggak mau ribut sampai ke tahapan itu," buka Ustaz Subki, mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, Minggu (16/10/2022).
Usut punya usut dirinya menginginkan jika memang ada perceraian pun secara baik-baik karena tak ingin anaknya memiliki seorang ayah narapidana yang pernah di penjara, itulah ketakutan Lesti sehingga menjadikan dirinya memutuskan untuk cabut laporan KDRT.
"Sehingga dia tipikal orang yang 'duh capek nih, kalau terus menerus begitu' dia mau kayaknya sebelum berangkat, maunya baik-baik tanpa harus ada di penjara. Keinginannya dari berangkat sampai mau pulang juga begitu," sambungnya lagi.
"Saya lihat dari kemarin dia nggak mau waktu anak sekolah SMA ada pencarian orang, bapaknya ngelihat pernah pakai baju oranye. Kalau begini gimana begitu, kalau begitu gimana. 'Duh takut, bingung' semuanya campur jadi satu, itu yang saya lihat sih," tutur sang ustaz lagi.
Sementara itu, Ustaz Subki yang menjadi penghulu dari pernikahan pasangan Leslar itu mengaku tak menyangka jika suami Lesti melakukan aksi penganiayaan terhadap istrinya sendiri.
Baca Juga: Lesti Kejora Cabut Laporan Tindakan KDRT, Begini Respon Ketua Komnas PA
"Ya nggak nyangka (Rizky Billar lakukan kdrt)" ujar Ustaz Subki.
Berita Terkait
-
Sebelum Mualaf, Ruben Onsu Banyak Belajar Islam Versi Perempuan dari Lesti Kejora
-
Bernuansa Serba Pink, Harris Vriza Resmi Tunangan dengan Haviza Devi
-
Mualaf, Ruben Onsu Ungkap Sosok Pedangdut yang Temani Berproses Kenali Islam
-
Cemburu Buta! Pria di Blitar Bacok Mantan Istri dan Ibu Mertua!
-
Kartika Putri dan Lesti Kejora Punya Andil Besar dalam Proses Mualafnya Ruben Onsu: Terima Kasih...
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Pendapatan dari Penyewaan Kuda Saat Libur Lebaran di Pantai Begendur Melonjak
-
Kakek di Serang Hilang Saat Cari Melinjo di Hutan Pabuaran
-
Polisi Wanti-wanti Nahkoda Kapal di Pantai Tanjung Pasir, Jangan Lebihi Kapasitas!
-
Kolaborasi dengan BRI Antarkan Desa Wunut Jadi Desa dengan Pembangunan Berkelanjutan
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Sukses Perkenalkan Minyak Telon Lokal, Habbie