SuaraBanten.id - Alis adalah salah satu bagian wajah yang menjadi pusat perhatian. Bahkan wanita rela menghabiskan waktu cukup lama untuk merias alis mereka agar terlihat lebih tebal dan menawan.
Namun, tak jarang ada juga wanita yang memiliki alis natural seperti dimakeup. Seperti salah satu siswi yang sering dinyinyiri kakak kelasnya yang iri.
Video sisiwi mempunyai alis natural yang cantik itu viral usai diunggah ulang akun Instagram @berita_gosip, lantaran memiliki alis tebal, siswi ini malah sering mendapat sindiran dari kakak kelasnya. Ia pun harus pasrah saat sang guru mencoba menghapus alisnya.
Terlihat dalam video tersebut sang guru mencoba menghapus alis siswi dengan tisu. Lucunya, meskipun sudah diusap beberapa kali tisu tersebut tidak kotor yang menunjukan bila siswi tersebut tidak menggunakan riasan apapun.
"Dikira guru pake alis di sekolah gara-gara suka disindir kakak kelas. Padahal ponakanku alisnya asli. Ngakak dong ya, dia sampe pegel diilangin pake tisu sampe kiamat ya ga ilang, orang asli," tulis keterangan dalam video viral tersebut.
Kejadian yang dilakukan di ruang kelas tersebut sontak menjadi bahan tontonan siswa lain. Terlihat siswi tersebut hanya pasrah sambil tertawa, bahkan ia sempat mengaku pegal dengan gurunya tersebut karena terlalu lama kepalanya didongakkan.
"Astagfirullah, nggak bu. Ya Allah. Nggak ngalis yo bu aku Astagfirullah," ujar siswi dalam video yang viral di TikTok itu.
Meskipun siswi itu telah menjelaskan bila tidak menggunakan riasan, sang guru tetap terlihat terus memastikan dan mengusap alisnya.
Sontak video unggahan itu dibanjiri berbagai komentar dari warganet, bahkan tak sedikit yang memberikan komentar dengan kalimat kocak.
Baca Juga: Dua Bocah Keliling Tukarkan Daun Singkong Demi Bisa Makan Mie Instan, Warganet Beri Pujian Sosok Ini
"SMK Jurusan kecantikan kulit dan rambut tetep bisa Sssllaayyyy," kata akun @ta****ah.
"bersihinnya pake amplas bu, dijamin hilang," timpal @i****p.
"dulu jaman SMA juga gitu disuruh APUS alis,,krna tmen2 pada kena razia alat2 makeup..di pakein kapas ttep aja gak mudar (emot tertawa 2x) eeehh pas nikah malah dicukur sama MUA nya (emot menangis 3x)," ungkap @on****ni.
"Maksdq sy, ap kh it alis bkin pelajaran terganggu ?? (emot tertawa)," imbuh @so****er.
"Gurunya takut kalah cantik sm murid," ucap @ms****ia.
Kontributor : Mira puspito
Tag
Berita Terkait
-
Cetak Gol dan Bawa Persib Menang atas Selangor FC, Ini Kata Adam Alis
-
Persib Menggila di GBLA, Gilas Selangor FC 2-0: Adam Ali dan Andrew Jung Nyekor
-
Dicari Polisi usai Viral, Detik-detik Sopir Brio Kabur Usai Isi Pertalite Rp200 Ribu di SPBU Rempoa
-
Profil Ran Takahashi Atlet Voli Jepang yang Disorot: Kencani 2 Wanita, Satunya Artis JAV
-
Singgung Indonesia Emas 2045, Sujiwo Tejo Kritik Pola Asuh Zaman Now
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
Pilihan
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
-
KDM Sebut Dana Pemda Jabar di Giro, Menkeu Purbaya: Lebih Rugi, BPK Nanti Periksa!
-
Mees Hilgers 'Banting Pintu', Bos FC Twente: Selesai Sudah!
Terkini
-
CSR BRI Peduli - Yok Kita Gas Dukung UMKM Hijau Lewat Inovasi Pengolahan Sampah di Bogor
-
18 Tahun Menanti! Tangis Haru Pegawai Honorer Pemkot Serang Pecah saat Terima SK PPPK
-
Waspada! 5 Sampel Makanan di Tangerang Positif Mengandung Zat Berbahaya
-
Trik Transfer Palsu di SPBU Rempoa Terbongkar: Isi Bensin Auto Kabur, Nopol Pelaku Dikantongi
-
325 Ton Limbah Radioaktif Diamankan dari Cikande