SuaraBanten.id - Allah SWT menciptakan bumi berikut isinya adalah untuk manusia. Bahkan manusia adalah makhluk paling mulia dan sempurna diantara makhluk ciptaan Allah SWT lainnya dengan diberi anugerah sebuah akal, kasih sayang, dan nafsu.
Saking sempurnanya manusia, hingga membuat Malaikat Jibril ingin menjadi manusia untuk bisa mendapat pahala dan beribadah kepada Allah SWT.
Seperti yang dikutip dalam unggahan video viral akun TikTok @risalatulafrida, wanita berjilbab dalam video tersebut menjelaskan jika ada 7 amalan yang membuat sekelas malaikat Jibril ingin jadi manusia. Dan salah satunya adalah amalan salat berjamaah dengan imam.
"Percaya gak percaya, Malaikat Jibril ini sampai-sampai pengen jadi manusia perkara amalan ini. Jadi saking besarnya pahala tersebut sampai sekalas Malaikat pun pengen jadi manusia. Diriwayatkan di kitab washiyatul musthafa karangan Syekh Abdul Wahab As-sya'rani ini ada 7 amalan perkara," ucap wanita dalam video viral tersebut
"Yang pertama ada salat berjamaah dengan imam, misal kalau kamu shalat dapat pahala satu gunung nah kalau dengan imam dapat 27 kali lipat gunung belum rentetan-rentetan makmum lainnya. Yang kedua, duduk atau berkumpul sama para ulama, ulama ini adalah jamak dari kata alim yang berarti orang yang berilmu," sambungnya menjelaskan
Ia juga menjelaskan jika menjenguk orang sakit bisa mendapat pahala dan membuat umur lebih panjang.
"Seng ketiga, menjenguk orang yang sakit. Selain mendapat pahala silaturahmi kita juga mendapat pahala umur lebih panjang," ucapnya.
"Keempat adalah mengantarkan jenazah, jadi ada sebuah hadits di mana bunyinya ni kaya gini, kalau kamu menyaksikan dan menyolatkan si jenazah maka pahala kamu satu qirath, kalau kamu sampai menguburkannya ini pahalanya dua qirath," jelasnya.
"Lalu ada yang menanyakan kepada kanjeng Nabi, ya kanjeng Nabi pahala dua qirath ini kayak gimana, seperti kamu mendapat pahala dua gunung besar," jelas wanita dalam video.
Baca Juga: Heboh Lucinta Luna Pegang Bagian Sensitif, Bryan Domani Beri Penjelasan Seperti Ini
Tak hanya itu, memberi makan atau minum kepada orang yang membutuhkan serta mendamaikan orang yang sedang bermusuhan adalah amalan yang sangat besar pahalanya.
"Kelima, memberi minuman atau makanan kepada orang-orang yang membutuhkan. Keenam, mendamaikan orang yang berselisih, jadi kalau kita perantara bagi orang yang bermusuhan terus kita mendamaikan, kita dapet pahala, kecipratan. tutur wanita itu
"Seng ketujuh, memuliakan tetangga dan anak yatim. Jadi kalau kamu pengen pahala besar, pahala seng diinginkan sekelas Malaikat ini lo, lakonono (lakukan) tujuh tindakan ini. Memang berat karena hadiahnya surga coba kalau hadiahnya nikah sama kamu, yo mundur to aku wong (orang) kamu omong tok," imbuhnya.
Video unggahan yang telah disukai lebih dari 190 kali itu, mendapatkan komentar positif dan dukungan dari warganet.
"hhe mksih kak amalannya," ungkap @re****ll. "terima kasih sudah mengingatkan (emot tangan sungkem)," kata akun @ye****ta.
"MasyaAllah, ilmu baru," imbuh @R*s. "endinge ngejak kawen," timpal .
Berita Terkait
-
Detik-detik Atap Lapangan Padel Taman Vila Meruya Ambruk Diterjang Badai Jakarta
-
Video Viral Mobil MBG Angkut Genteng, Klarifikasi Kepala Sekolah Jadi Sorotan
-
Rp200 Juta Amblas, Dustin Tiffani Ungkap Kisah Pahit Ditipu Beli Mobil Bekas
-
Viral Pencurian Brutal di Lampu Merah Tanjung Priok, Sopir Pasrah Pilih Tak Keluar Truk
-
Heboh Emak-Emak di Sambas Diduga Nistakan Agama, Polres dan MUI Turun Tangan
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Dorong UMKM Naik Kelas, BRI Pacu Penyaluran KUR Capai 74,4 Persen dari Alokasi 2025
-
Saldo Gratis ShopeePay Datang Lagi! Klik 5 Link Ini dan Raih Rp2,5 Juta Sekarang
-
Kompresor AC vs Kulkas: 5 Perbedaan Utama dan Manfaatnya
-
CSR PIK2 dan BNI Dorong Kemandirian UMKM Teluknaga Lewat Pendampingan Bisnis
-
Program Desa BRILiaN BRI Telah Bina 4.909 Desa di Seluruh Indonesia