SuaraBanten.id - Perseteruan Persatuan Dukun Indonesia dengan Pesulap Merah alias Marcel Radhival hingga kini belum juga usai. Belakangan pihak Persatuan Dukun se-Indonesia cukup sering diundang untuk bintang tamu podcast beberapa artis yang salah satunya Denny Sumargo.
Namun, ada hal yang menarik perhatian publik saat mereka menjadi bintang tamu podcast Denny Sumargo. Video cuplikan Pengacara Dukun se-Indonesia, Firdaus mengucapkan dua kalimat syahadat dan menjelaskan artinya belakangan viral di media sosial.
Pada awal video TikToker yangmengunggah video tersebut mengaku ada tayangan video yang membuatnya tercengang saat mendengarnya.
Dalam video viral tersebut, Firdaus tampak melafalkan dua kalimat syahadat lalu membahas tentang hal gaib
Baca Juga: Video Viral Guru Habib Jindan Minta Maaf ke Ulama, Kyai dan Habib atas Kelakuan Muridnya
"Asyhadu an laa ilaha illallah, wa asyhadu anna muhammadar rasulullah. Artinya kita di sini harus mempercayai ada yang nyata, ada yang tidak," katanya dalam video yang viral di TikTok itu.
Melihat tanyangan video tersebut, pria dalam video mengaku sangat malu sebagai umat Islam atas pernyataan Pengacara Dukun se-Indonesia itu.
"Naudzubillah min dzalik, kita sebagai umat Islam sangat malu lah. Itu hal yang sangat simpel sebetulnya, anak TK pun pasti tau artinya itu," ungkapnya.
Pria itu pun menyarankan sebelum muncul ke publik belajarlah dulu agar tidak membuat malu umat Islam.
"Saran saya kalau kalian enggak mau bikin malu umat Islam belajar lah dulu mengenai agama," ungkapnya.
Video viral tersebut pun kemudian menarik perhatian publik hingga banyak yang memberi sindiran menohok. Bahkan ada juga yang mengaku siap untuk mengawal hingga Firdaus ditahan.
Berita Terkait
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Resmi Tersangka, Syafril Dokter Cabul di Garut Ternyata Ciumi Leher hingga Raba Alat Vital Pasien
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Putusan Cerai Dokter Kandungan yang Diduga Lecehkan Pasien Viral, Kesaksian Eks Istri Bikin Ngeri
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis, Buruan Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Tiga Begal di Rajeg dan Pasar Kemis Tangerang Diringkus Polisi
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Rp500 Ribu Hingga JutaanBagi yang Tercepat!
-
Ada 1.152 TPS Rawan PSU Pilkada Kabupaten Serang, 7 Berstatus Sangat Rawan
-
Pemprov Banten Guyur Rp5 Miliar untuk Penanganan Banjir di Kota Tangerang