SuaraBanten.id - Pasangan selebriti Raffi Ahmad dan Nagita Slavina menjemput legenda sepakbola Inggris, Michael Owen, di Hotel Fairmont, Jakarta, Sabtu (20/8/2020).
Raffi Ahmad mengatakan kepada Owen, bahwa Rafathar, putranya baru saja berulang tahun yang ke-7 belum lama ini. Oleh sebab itu, dia hendak mengajaknya untuk menemui sang putra di rumah.
Sebelum menuju rumah Raffi di Andara, Depok, Jawa Barat, lelaki asal Bandung itu lebih dulu video call dengan Rafathar. Dia minta sang putra untuk jangan kemana-mana.
"Aa (panggilan Rafathar) nih ada mantan pemain sepak bola top nih (Owen), tunggu di rumah ya," kata Raffi Ahmad.
Selepas itu, Raffi Ahmad bersama rombongan, termasuk Michael Owen bergegas menuju Andara meninggalkan hotel Fairmont.
Raffi Ahmad bahkan menjadi sopir bagi Owen. Kendaraan yang dipakai adalah Rolls-Royce Phantom berwarna hitam.
Michael Owen tiba di Indonesia pada Sabtu (20/8/2022) pagi. Pemain yang sempat berbaju Liverpool itu akan menjalani serangkain acara bersama vidio.com untuk memeriahkan Liga Inggris di Tanah Air.
Nantinya, Owen akan bertemu dengan awak media, meet and greet, menjadi komentator pertandingan Liga Inggris di Indonesia, dan melakukan kegiatan nonton bareng.
Baca Juga: Datangi Andara, Bonge Dapat Tantangan dari Raffi Ahmad
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Skakmat Pinkan Mambo yang Mengeluh Donatnya Laris: Harusnya Bersyukur
-
Mau Review Donat Pinkan Mambo Harus Bayar Rp 10 Juta, Raffi Ahmad sampai Bingung
-
Raffi Ahmad Kolaborasi dengan Haji Isam, Kode Proyek Gede? Warganet Heboh
-
CEK FAKTA: Viral Nagita Slavina Beli Uang Koin Kuno Masyarakat, Benarkah?
-
Review Donat Pinkan Mambo Bikin Geger: Nanakoot Vs Nagita Slavina, Siapa Paling Jujur?
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Akal Bulus Dibongkar KPK, Ridwan Kamil Catut Nama Pegawai Demi Samarkan Kepemilikan Kendaraan
- Bupati Sleman Akui Pahit, Sakit, Malu Usai Diskominfo Digeledah Kejati DIY Terkait Korupsi Internet
- Pemain Keturunan Purwokerto Tiba di Indonesia, Diproses Naturalisasi?
Pilihan
-
Masih Layak Beli Honda Jazz GK5 Bekas di 2025? Ini Review Lengkapnya
-
Daftar 5 Mobil Bekas yang Harganya Nggak Anjlok, Tetap Cuan Jika Dijual Lagi
-
Layak Jadi Striker Utama Persija Jakarta, Begini Respon Eksel Runtukahu
-
8 Rekomendasi HP Murah Anti Air dan Debu, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Fenomena Rojali dan Rohana Justru Sinyal Positif untuk Ekonomi Indonesia
Terkini
-
Tangsel Bakal Buang Sampah ke TPA Bangkonol Pandeglang
-
Puluhan Guru di Pandeglang Pilih Gugat Cerai Usai Jadi ASN
-
Bus Karyawan PT Nippon Shokubai Tabrak Motor di Cilegon, 3 Orang Jadi Korban
-
Kasus Pelecehan di Mapolresta Serang Kota Mandek 5 Bulan, Kasrim Klaim 'Setiap Laporan Ditangani'
-
Kesal Bocah Masuk Mobil, Pemuda di Tangerang Tega Sundut Rokok ke Anak 9 Tahun