SuaraBanten.id - Resmi cerai dengan Sule, Nathalie Holscher nampak blak-blakan soal perasaan selama menjadi istri dari ayah Putri Delina.
Untuk diketahui, seperti diketahui pihak Majelis Hakim Pengadilan Agama Cikarang telah mengabulkan gugatan cerai pada Rabu, (10/8/2022) lalu.
Dalam kesempatan tersebut, Nathalie kini lebih merasakan lega dan mengaku perlahan sudah mulai move on dari kemelut rumah tangganya. Ia kini memilik fokus jalan ke depan banting tulang demi anak dan adik-adiknya.
"Move on, berjalan ke depan," kata Nathalie Holscher dalam tayangan KH Infotainment di YouTube dikutip Sabtu (13/8/2022).
Mantan Disc Jockey (DJ) mengaku tidak mau ada prahara yang tertinggal antara mereka berdua. Nathalie mengatakan dirinya kini fokus mencari kebahagiaannya sendiri.
"Enggak mau lagi ada masalah, menuju kebahagiaan," ungkapnya.
Nathalie Holscher menggugat cerai Sule ke Pengadilan Agama Cikarang pada akhir Juni 2022. Keduanya menikah pada 15 November 2020 silam. Dari pernikahan itu, Sule dan Nathalie Holscher dikaruniai seorang anak bernama Adzam Adriansyah Sutisna.
Berita Terkait
-
Nathalie Holscher Heran Lihat Warganet Berantem soal Rumah Tangganya: Keuntungannya Apa?
-
Dihujat Tak Bersyukur Dapat Nafkah 25 Juta dari Sule, Nathalie Holscher Beberkan Kebutuhannya
-
Penampilan Sule Usai Cerai Jadi Gunjingan, SMAN 1 Banguntapan Lakukan Kekerasan Psikis
-
Bercerai, Dapat Jatah Rp 25 Juta Nathalie Jabarkan Kebutuhan Anaknya
-
Berita Pilihan: Sule Ajak Orang Nikah Usai Cerai, Gus Samsudin Salah Sebut Surat Al-Quran
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
BRI Soroti Besarnya Potensi Fintech Indonesia di Forum WEF Davos 2026
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 112 Kurikulum Merdeka
-
Harga Gula Aren Lebak Mulai Meroket Jelang Ramadan 2026, Omzet Pedagang Tembus Rp30 Juta Sehari
-
WEF Davos 2026, Dirut BRI Tegaskan UMKM Pilar Keuangan Berkelanjutan Global
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 124 Kurikulum Merdeka