SuaraBanten.id - Untirta belakangan menjadi sorotan publik lantaran tagar Untirta trending Twitter akibat Technical Meeting (TM) ospek Untirta dianggap terlalu berlebihan. Diketahui, TM Ospek Untirta dilakukan sebelum Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Untirta. Dalam TM ospek Unirta tersebut diduga terjadi pelecehan verbal dan mahasiswa baru dijemur berjam-jam di lapangan tanpa tenda.
Selain itu, video viral seorang wanita ngamuk hingga memaki karyawan kafe di Serang Banten juga tak kalah menyita perhatian publik. Dalam sebuah video viral yang beredar seorang wanita yang tengah mengamuk dan maki karywan kafe karena lampu kafe dimatikan saat ia makan. Yuk simak 5 berita terpopuler SuaraBanten.id sepanjang kemarin.
1. Untirta Tranding Twitter! Terjadi Pelecehan Verbal saat TM Ospek, hingga Salat Diburu-buru
Baru-baru ini tagar Untirta tranding Twitter menyita perhatian publik. Untirta tranding Twitter lantaran Technical Meeting (TM) ospek dinilai terlalu berlebihan.
Hal tersebut terungkap melalui cuitan akun Twitter @pureplemay, Rabu (10/8/2022). Ia mengunggah screen shot cuitan akun Twitter @aimenasalma yang menceritakan parahnya ospek Untirta.
2. Orangtua Tak Izinkan Anaknya Ikut Ospek Untirta, Buntut Pelecehan Verbal dan Dijemur Berjam-jam?
Ospek Untirta kini sedang menjadi perhatian publik. Bagaimana tidak, baru saja digelar Technical Meeting (TM) ospek Untirta di Serang, Banten, Selasa (9/8/2022) kemarin sudah dikeluhkan.
Baru-baru ini beredar kabar saat TM ospek untirta alias Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) terjadi pelecehan verbal dari panitia dan saat peserta salat diburu-buru atau dibatasi waktunya.
Baca Juga: Nathalie Holscher Akui Sering Baca Komentar Warganet: Semangat Terus ya Bunda
Berita Terkait
-
Dari Driver Gocar Jadi Investor? Maruarar Sirait Terinspirasi Kisah Anak Muda Ini!
-
Tumis Haseum: Si Ajaib Penyelamat Lauk Sisa Lebaran yang Viral di TikTok
-
Siapa Sosok Walid? Tokoh Pemimpin Sekte di Serial Bidaah yang Viral di TikTok
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Kolaborasi dengan BRI Antarkan Desa Wunut Jadi Desa dengan Pembangunan Berkelanjutan
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Sukses Perkenalkan Minyak Telon Lokal, Habbie
-
Kawasan Banten Lama Dipadati Ribuan Peziarah Pada Libur Lebaran
-
Pulau Merak Besar dan Pulau Merak Kecil Dipadati Ribuan Wisatawan
-
Perayaan HUT Kabupaten Pandeglang Bakal Digelar Sederhana, Buntut Efisiensi Anggaran