SuaraBanten.id - Marcel Radhival atau yang lebih dikenal dengan nama Pesulap Merah belakangan menyita perhatian publik. Aksinya yang gencar membongkar praktik perdukunan atau trik dukun palsu membuat banyak warganet kagum.
Terlebih, nama Pesulap Merah beberapa waktu lalu sempat heboh saat dirinya membongkar padepokan Gus Samsudin. Keberanian Pesulap Merah pun berbuntut ancaman dari beberapa pihak.
Video Pesulap Merah hadir sebagai bintang tamu di sebuah acara yang dipandu Sule, Vicky Prasetyo dan Raffi Ahmad viral di media sosial. Dalam video viral yang diunggah akun TikTok @bgzack19 Pesulap Merah mengaku jika sering mendapat ancaman dari para dukun yang ingin menyantetnya.
"Pernah ada teror gak? Atau gak peringatan dari dukun-dukun misalkan, 'kamu ngapain sih bongkar-bongkar, ini kan lahan kita," tanya Sule dalam video tersebut.
"Sering sih bang, sering" jawab Pesulap Merah.
"Terus nanggepinnya gimana?" tanya Sule menimpali.
"Jadi kayak misalnya gue sering banget ditantangin 'awal lu kalo besok masih bongkar rahasia dukun, perutmu isi paku," ucapnya.
Namun, saat ditanya apakah dirinya khawatir akan ancaman-ancaman semacam itu, respon Pesulap Merah diluar dugaan, Ia malah menantang balik para dukun tersebut.
"Enggak, gue malah bilang yaudah kalo emang bikin paku jangan satu, sekilo biar gue bisa jual" Jawab Pesulap Merah.
Baca Juga: Viral Video Pelaku Eksibisionis di Karawang, Publik: Penjara Penuh Sama Orang Kaya Gini
Sontak video yang telah disukai lebih dari 117 ribu kali ini banyak mendapat berbagai komentar dari warganet yang tak sedikit bernada candaan.
"Orang tidak akan mati kecuali atas izin Allah." ungkap @?****
"Allah SWT selalu melindungi umatnya yg berhati bersih,, sehat selalu pesulap merah (emot muka dipenuhi love)," imbuh @I***I.
"Beli mental dmna ya pengen gw" kata @D****n.
"Dragon Ball Di Suruh Bangkit" imbuh @c****(
"pacarku juga pesulap, dia bisa menghilang pas lagi sayang"nya (emot tertawa) (emot muka datar)," timpal @B****S.
Berita Terkait
-
Akun Instagram Gus Elham Digembok: Video Viral Cium Bocah Perempuan Menuai Sorotan
-
Pameran Rempah di Buleleng Resmi Dibuka, Kenalkan Kekayaan Lokal dan Budaya
-
Gus Elham Yahya Keturunan Mana? Dikecam Usai Viral Cium Anak Kecil di Acara Dakwah
-
Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
-
Gus Elham Yahya Apakah Sudah Menikah? Intip Latar Belakang dan Silsilah Dai Muda yang Viral
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Jejak 37 Pahlawan Muda di Lengkong: Mensos Gus Ipul Ungkap 2 Kunci Penting Karakter Bangsa
-
BRIVolution BRI Perkuat Ekosistem Digital dan Dorong Dana Murah Berkelanjutan
-
Diam-diam Pemprov Banten Beri 'Privilese' Truk Kecil Keluar dari Kepgub, Apa Alasannya?
-
Gizi Siswa Terancam? Penyaluran MBG di Pandeglang Disetop, BGN Ungkap Alasan Mengejutkan
-
BRI Wujudkan Komitmen Kemanusiaan Lewat Bantuan Ambulans di Hari Kesehatan Nasional 2025