SuaraBanten.id - Dalam gerakan Kebaya Goes to Unesco yang akan dimulai pada 9 Agustus hingga 9 Desember 2022, Dian Sastro ikut serta. Gerakan ini bertujuan merangkul partisipasi masyarakat untuk mengajukan kebaya sebagai warisan budaya dunia tak benda ke UNESCO.
Pada wawancara yang dibagikan saluran YouTube Sambel Lalap, Dian Sastro mengungkap apabila OOTD kebayanya selama ini murah meriah. Intip OOTD Dian Sastro pakai kebaya murah meriah berikut ini.
1. Padupadan
Saat memakai kebaya, Dian Sastro paling suka memadupadankan warna. Dian Sastro juga suka menambahkan selendang saat tampil berkebaya.
2. Selendang
Sambil tertawa, Dian Sastro membocorkan apabila harga selendangnya sangat murah meriah. Harga selendang Dian Sastro bisa hanya 7 ribu rupiah atau 15 ribu rupiah tergantung vendor yang ia cari.
3. Senang
Dian Sastro merasa senang karena para sineas Tanah Air mulai suka berkebaya, salah satunya Hannah Al Rasyid. Menurut Dian Sastro, kebaya bisa dipadupadankan dengan outfit apa pun, bahkan sneakers dan sandal.
4. Murah
Harga kebaya Dian Sastro pun juga terbilang murah meriah, hanya Rp25 ribu hingga Rp55 ribu. Dengan nada bercanda, Dian Sastro mengaku suka mengoleksi kebaya hingga selusin dengan berbagai warna untuk memenuhi ekspektasi publik sebagai 'cewek kue'.
5. Cewek Kue
Dian Sastro lantas mengajak para wanita di TikTok untuk tampil sebagai 'cewek kue' dengan kebaya. Penampilan mereka nantinya dapat disebut sebagai 'cewek kue versi Nusantara'. Itu dia berbagai OOTD Dian Sastro pakai kebaya yang harganya ternyata murah meriah. Bagaimana pendapatmu?
Berita Terkait
-
Pesona Amanda Rawles di Hari Wisuda: Anggun dengan Sentuhan Kebaya Modern
-
Dian Sastrowardoyo Tuai Pro Kontra Usai Ikuti Ritual Keagamaan di Bali
-
3 Brand Kebaya Kekinian Cocok untuk Wisuda, Modal Rp100 Ribuan Saja!
-
Cuma Modal Kain Rp14 Ribuan, Gaya Cantik Rieke Diah Pitaloka saat Ngantor Disorot
-
Intip 4 OOTD Kebaya Maudy Ayunda, Simpel tapi Berkelas Buat Wisuda!
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Laba Rp41,2 Triliun dan Aset Tembus Rp2.100 Triliun, BRI Mantap Lanjutkan Strategi Buyback Saham
-
Viral, Pegawai Puskesmas di Kota Serang Asyik Senam saat Pasien Antri Pelayanan
-
Lantik 269 Pejabat Baru, Wali Kota Serang Minta ASN Rajin Turun ke Masyarakat
-
14.000 Lebih Pengunjung Padati FLOII Expo 2025: Bukti Potensi Besar Industri Tanaman Hias Indonesia
-
Cengkeh Terkontaminasi Radioaktif? Begini Penjelasan Lengkap Pemerintah Soal Kasus Lampung Selatan