SuaraBanten.id - Masyarakat yang hendak menggunakan jasa penyeberangan Pulau Jawa ke Pulau Sumatera melalui Pelabuhan Merak, Cilegon, Banten ada baiknya mengetahui tarif penyeberangan Merak-Bakauheni 23 Juli 2022 terlebih dahulu.
Jika telah mengetahui tarif penyeberangan Merak-Bakauheni, tentu kita bisa memperkirakan berapa ongkos yang diperlukan untuk menyeberang melalui Pelabuhan Merak.
Para pengguna jasa Pelabuhan Merak bisa mengetahui Daftar Tarif Penyeberangan Merak-Bakauheni 23 Juli 2022 melalui tulisan SuaraBanten.id kali ini. Warga juga bisa mengakses
website resmi PT. Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan (ASDP) Merak.
Perlu diketahui, pelayanan penyeberangan Pelabuhan Merak beroperasi 24 jam setiap hari. Untuk waktu tempuh Merak-Bakauheni berkisar 2-3 jam dengan jarak tempuh 30,6 kilometer.
Baca Juga: Relawan Anak Sebut Nikita Mirzani Jadikan Anak Sebagai Tameng Agar Tak Ditahan
Terdapat puluhan kapal yang beroperasi di Pelabuhan Merak terdiri atas kapal yang dikelola PT. ASDP Indonesia Ferry Cabang Merak dan kapal yang dikelola perusahaan swasta.
Untuk kapal yang dikelola PT. ASDP Indonesia Ferry Cabang Merak ada delapan yakni, KMP Jatra 2, KMP Jatra 3, KMP Sebuku, KMP Batumandi, KMP Legundi, KMP Portlink, KMP Portlink 3, dan KMP Portlink 5.
Tak hanya itu, ada juga 21 perusahaan swasta yang juga mengoperasikan kapal di Pelabuhan Merak sebagai berikut :
1. PT Windu Karsa
- KMP. Windu Karsa Pratama
- KMP. Adinda Windu Karsa
2. PT Dharma Lautan Utama
Baca Juga: Jalan Rusak di Lingkar Selatan Serang Kembali Telan Korban Jiwa
- KMP. Musthika Kencana
- KMP. Kirana II
- KMP. Dharma Kencana IX
- KMP. Dharma Rucitra 1
3. PT. Trisakti Lautan Mas
- KMP. Trimas Kanaya
- KMP. Trimas Laila
- KMP. Trimas Fhadila
4. PT Jemla Ferry
- KMP. Mufidah
- KMP. Menggala
- KMP. Rajarakata
- KMP. Virgo 18
- KMP. Duta Banten
- KMP. Jagantara
- KMP. Athaya
5. PT Prima Visita
- KMP. Mabuhay Nusantara
6. PT Garis Munic
- KMP. Elysia
- KMP. Munic 9
- KMP. Munic 1
- KMP. Caitlyn
- KMP. Neomi
- KMP. Caitlyn 7
7. PT Jalur Bukit Merapin Nusantara
- KMP. Seira
- KMP. Suki 2
8. PT Jalur Surya Timur
- KMP. Zoey
- KMP. Rishel
- KMP. Shalem
- KMP. Amarisa
9. PT Gunung Makmun Permai
- KMP. Rajabasa 1
10. PT Hasta Mitra Baruna
- KMP. HM Baruna 1
11. PT Raputra Jaya
- KMP. Raputra Jaya 888
- KMP. Raputra Jaya 2888
12. PT Garis Tri Sumaja
- KMP. BSP 1
- KMP. Salvatore
13. PT Atosim Lampung Pelayaran
- KMP. Bahuga Pratama
- KMP. Mutiara Persada
- KMP. Mutiara Persada I
14. PT Putera Master Sarana Penyeberangan
- KMP. Nusa Dharma
- KMP. Nusa Jaya
- KMP. Nusa Agung
- KMP. Nusa Putera
- KMP. Nusa Mulia
- KMP. Nusa Bahagia
15. PT Prima Eksekutif
- KMP. Mitra Nusantara
- KMP. Titian Nusantara
- KMP. Royal Nusantara
16. PT Jembatan Nusantara
- KMP. Safira Nusantara
- KMP. Farina Nusantara
- KMP. Titian Murni
- KMP. Panorama Nusantara
17. PT Fery Samudera
- KMP. Salvino
18. PT Wira Jaya Logitama
- KMP. Wira Kencana
- KMP. Wira Artha
- KMP. Wira Belian
19. PT Damai Lintas Bahari
- KMP. Royce 1
- KMP. Dorothy
- KMP. Reinna
20. PT Aman Lintas Samudera
- KMP. ALS Elisa
- KMP. ALS Elvina
21. PT Sekawan Maju Sehatera
- KMP. SMS Sagita
- KMP. SMS Mulawarman
Untuk biaya penumpang pejalan kaki dan penumpang dengan kendaraan dibagi menjadi dua jenis tarif (Reguler/Eksekutif) sebagai berikut :
Jenis (Reguler/Eksekutif)
Penumpang pejalan kaki
- Dewasa Rp15.000/Rp50.000
- Anak-anak Rp8.000/Rp34.000
KENDARAAN
- Gol. I (Sepeda) Rp22.000/Rp62.000
- Gol. II (Sepeda motor roda 2) Rp51.000/Rp88.000
- Gol. III (Sepeda motor roda 3 atau roda dua diatas 250cc) Rp114.000/Rp147.000
- Gol. IV Pnp (Sedan, Jeep panjang sd 5 meter) Rp374.000/Rp579.000
- Gol. IV Brg (Mobil pickup, Box panjang sd 5 meter) Rp326.000/Rp385.000
- Gol. V Pnp (Bus Sedang panjang 5 sd 7 meter) Rp774.000/Rp1.019.000
- Gol. V Brg (Truk Sedang panjang 5 sd 7 meter) Rp645.000/Rp687.000
- Gol. VI Pnp (Bus Besar) 1.301.000/1.716.000
- Gol. VI Brg (Truk Sedang panjang 7 sd 10 meter) Rp998.000/Rp1.108.000
- Gol. VII (Tronton panjang 10 sd 12 meter)
Rp1.406.000/Rp1.479.000 - Gol. VIII (Trailer panjang 12 sd 16 meter)
Rp2.080.000/Rp2.181.000 - Gol. IX (Trailer panjang di atas 16 meter)
Rp3.251.000/Rp3.394.000
Berita Terkait
-
Helldy Agustian Pilih Tak Ngantor Selama Masa Tenang Hingga Pencoblosan Karena Alasan Ini
-
Kampanye Akbar Pilkada Cilegon 2024, Robinsar-Fajar Sebut 'Masyarakat Butuh Kerja Nyata'
-
PDIP Ancam Lapor MK Jika TNI, Polri dan Pejabat Negara Tak Netral Pada Pilkada Banten 2024
-
Robinsar-Fajar Tawarkan Aplikasi 'Super Apps Cilegon' untuk Permudah Pelayanan Masyarakat
-
Kisah Pilu Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang, Tinggal di Rumah Tak Layak, Anak Putus Sekolah
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya