SuaraBanten.id - Karena kemandiriannya, Ahmad Dhani pernah menyentil Maia Estianty yang terlalu laki-laki (maskulin). Perihal itu, Maia Estianty mengakui bahwa sifatnya yang maskulin tersebut disebabkan karena kepribadiannya sebagai Alpha Female.
"Menjadi Alpha Female tuh gak masalah. Mandiri, berani, kuat, dan percaya diri. Mampu menangani berbagai hal seorang diri sehingga kadang diseganin sama lawan jenis yang akan mendekatinya," kata Maia Estianty.
Kepribadian Alpha Female ini membuat ibunda El Rumi tersebut menilai dirinya ditakuti oleh pria-pria lain karena dominan.
"Ditakuti oleh lelaki yang bertipe jika kalah berargumen, maka akan melukai harga dirinya. Apalagi kalau karier sang wanitanya menanjak menyamakan diri bahkan melebihi pasangannya, dia sang lelaki akan mulai insecure," sambungnya.
Meski memiliki kepribadian yang terlalu dominan, Maia Estianty menilai seorang Alpha Female tetap bisa kepincut dengan seorang pria.
"Apakah mudah mencari jodohnya? Tentunya ada juga kok jodohnya. Temukan pasangan yang menginspirasimu, yang bisa mendukungmu untuk menjadi sosok yang lebih baik di kehidupan," ujarnya.
Maia Estianty menegaskan, seorang Alpha Female akan jatuh ke pelukan seorang pria yang jauh lebih dominan.
"Wanita kuat akan jatuh ke sosok lelaki yang lebih kuat dan percaya diri," pungkasnya dilansir dari Instagram @maiaestiantyreal pada Kamis (21/7/2022).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
Baca Juga: Ahmad Dhani dan Mulan Jameela Nikah Siri 2009, 11 Tahun Kemudian Baru Dicatat Negara
"Bunda selalu jadi inspirasi," tulis seorang netizen, "Yang sebelah baperan ya," ujar netizen lain, "Mak jleb sih," ucap netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Bank Mandiri Siap Salurkan Rp3,22 Triliun BLTS Kesra 2025 lewat Jaringan Cabang & Mandiri Agen
-
Bank Mandiri Raih 8 Penghargaan Internasional, Sinergi Majukan Negeri Lewat Inovasi Digital
-
Maia Estianty Kaget Lihat Foto Ahmad Dhani di Acara Ivan Gunawan
-
BEEF Kantongi Fasilitas Kredit Rp850 Miliar dari Bank Mandiri
-
Selalu Terlihat Bahagia, Ivan Gunawan Ternyata Sering Merasa Hampa: Capek Tapi Gak Ada Obatnya
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Laba Rp41,2 Triliun dan Aset Tembus Rp2.100 Triliun, BRI Mantap Lanjutkan Strategi Buyback Saham
-
Viral, Pegawai Puskesmas di Kota Serang Asyik Senam saat Pasien Antri Pelayanan
-
Lantik 269 Pejabat Baru, Wali Kota Serang Minta ASN Rajin Turun ke Masyarakat
-
14.000 Lebih Pengunjung Padati FLOII Expo 2025: Bukti Potensi Besar Industri Tanaman Hias Indonesia
-
Cengkeh Terkontaminasi Radioaktif? Begini Penjelasan Lengkap Pemerintah Soal Kasus Lampung Selatan