SuaraBanten.id - Dalam mengasuh bayi di bawah lima tahun (Balita) tak jarang anak menangis hingga menjerit kencang. Untuk menanganinya, orang tua mempunyai cara yang beragam.
Salah satu cara yang dilakukan kedua orang tua dalam video yang belakangan viral di medsos ini belakangan menyita perhatian publik.
Alih-alih menenangkan sang anak atau memarahinya, pasangan dalam video viral tersebut mempunyai cara unik untuk menenangkan anaknya.
Wanita dan pria yang ada dalam video unggahan akun Instagram @memomedsos justru mengikuti anaknya saat menangis.
Melalui video singkat tersebut, awalnya orang tua bayi itu memperlihatkan bayinya yang tengah menangis.
Namun, saat bayinya menangis kedua orang tua tesebut malah menirukan suara tangisan si bayi. Bayi tersebut kemudian berhenti menangis sebentar sambil melihat kedua orang tuanya.
Sang bayi kemudian menangis kembali dan mereka mengulangi cara yang sama hingga bayi tersebut terdiam dengan melihat kamera yang tengah merekamnya.
Unggahan tersebut pun akhirnya menyita perhatian warganet. Ada yang setuju dengan cara mereka yang menenangkan anaknya yang sedang menangis, namun ada pula yang menyebut sang anak kena mental sang orang tuanya melalukan hal itu.
"kena mental sejak dini," kata khu***a03. "Anak saya dibeginikan malah makin menjerit," kata yen*******ati_. "Type anak beda2.. pola anak beda2" Imbuh @lif****sya.
Baca Juga: Video Bentrok Ormas Pecah di Sentra Grosir Cikarang, Warganet: Mau Heran tapi Bekasi
"(emot tertawa) aku jg kadang2 gitu kl lg capek bgt seharian ngurus 3 anak, mn 2 anak balita gantian rewel jd suka ngikut2 mau nangis rasanya. Eeh malah diem bocah (emot tertawa)," ungkap pus******ri67.
"Iya bun betuL sekaLi.. kLo anakKu nangis aku trus ikut2an nangis si keciL trus diem,, dia biLang ibuk gak boLeh nangis.. gt bun..(emot tertawa)," Kata akun @ern****tii.
Kontributor : Mira puspito
Berita Terkait
-
Viral Es Gabus Johar Baru Dikira Pakai Busa Kasur, Polisi Akui Salah Simpulkan dan Minta Maaf
-
Dubai Chewy Cookie Viral, Dessert Unik yang Ramai Dicoba Idol K-pop
-
Viral Stadion Barcelona: Biaya Renovasi Capai Rp25 T, Atap Bocor Camp Nou Kebanjiran
-
Penjual Sempat Dijejali, Viral Es Kue Jadul Pakai Bahan Spons Berbahaya Ternyata Hoax
-
Sosok yang Fotonya jadi Cover MP3 Akhirnya Muncul, Ngaku Malu saat Viral
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
BRI Soroti Besarnya Potensi Fintech Indonesia di Forum WEF Davos 2026
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 112 Kurikulum Merdeka
-
Harga Gula Aren Lebak Mulai Meroket Jelang Ramadan 2026, Omzet Pedagang Tembus Rp30 Juta Sehari
-
WEF Davos 2026, Dirut BRI Tegaskan UMKM Pilar Keuangan Berkelanjutan Global
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 124 Kurikulum Merdeka