SuaraBanten.id - Selama ini Jonathan Frizzy mengaku selalu memenuhi kewajiban menafkahi anaknya setelah bercerai. Namun hal itu dibantah oleh mantan istri Jonathan Frizzy, Dhena Devanka.
Dhena Devanka menjelaskan kepada wartawan, menuduh Jonathan Frizzy sulit kasih nafkah ke anak hingga harus ditagih terlebih dulu.
Melalui unggahan terbaru, Benny Simanjuntak membela Jonathan Frizzy, keponakannya, dari tudingan Dhena Devanka perkara nafkah anak.
Benny Simanjuntak membagikan tangkapan layar dari chat WhatsApp dengan Jonathan Frizzy berisi pemberitaan tentang Dhena Devanka yang menertawakan pengakuan sang mantan suami.
Baca Juga: Jonathan Frizzy Bantah Tudingan Dhena Devanka soal Harus Ditagih Uang Tunjangan
Soal tudingan tak menafkahi anak, Jonathan Frizzy menegaskan ada bukti-bukti bahwa dia telah mengirimkan uang pada ketiga anaknya.
"Bulan ini aku ada kirim ke ibunya 10 juta," tulis aktor yang akrab disapa Ijonk itu dalam chat dengan Benny Simanjuntak.
Jonathan Frizzy juga mengaku sudah mengirim uang sekolah selama satu tahun.
"Uang sekolah udah di dia untuk biaya 1 tahun ke depan," bunyi chat Ijonk yang dibagikan pada Selasa (12/7/2022).
Bersama postingan tersebut, Benny Simanjuntak meluapkan kemarahannya pada Dhena Devanka. Benny bahkan menuliskan kata-kata kasar.
Baca Juga: Dhena Devanka Tertawakan Pengakuan Jonathan Frizzy Soal Nafkah Anak
"Kelakuan orang sok tau. Cari muka," tulis pemilik manajemen artis Contoh Management itu.
Di unggahan lain, Benny Simanjuntak menuding Dhena Devanka sebagai pembohong dan hanya sesumbar ke media untuk mencari pembenaran.
Berita Terkait
-
Dhena Devanka Ungkap Perjuangan Jadi Single Parent: Anak-anak Kini Berani Membelaku!
-
Jawaban Jitu Natasha Rizky saat Putrinya Komentari Perempuan Tak Berhijab, Bikin Anak Sadar Diri
-
Kode Biar Cepat Nikah, Venna Melinda Minta Fuji Siap-siap Pakai Adat Bali
-
Dhena Devanka Ungkap Biaya Buku 3 Buah Hatinya Untuk Tahun Depan, Setara Harga Motor Baru
-
Ririn Dwi Aryanti Kini Berpaling ke Jonathan Frizzy, Aldi Bragi Dituding Kena Karma
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Kawasan Banten Lama Dipadati Ribuan Peziarah Pada Libur Lebaran
-
Pulau Merak Besar dan Pulau Merak Kecil Dipadati Ribuan Wisatawan
-
Perayaan HUT Kabupaten Pandeglang Bakal Digelar Sederhana, Buntut Efisiensi Anggaran
-
Pantai Batu Saung Anyer Dipadati Wisatawan Saat Libur Lebaran 2025
-
KMP Mutiara Ferindo II Kebakaran, 17 ABK Dievakuasi Tim SAR