SuaraBanten.id - Kabar soal perceraian Sule dan Nathalie Holscher hingga kini masih menjadi sorotan publik. Belakangan beragam spekulasi penyebab keretakan rumah tangga mereka muncul. Salah satunya yakni kabar bahwa Putri Delina diduga tak nyaman dengan kehadiran adik-adik Nathalie Holscher.
Selain itu, kabar Rezky Aditya bukan ayah biologis Kekey juga tak kalah menyita perhatian. Ibunda Kekey, Wenny Ariani pun akhirnya buka suara terkait hal tersebut. Yuk langsung saja kita simak lima berita seleb terpopuler SuaraBanten.id.
1. Soal Kabar Rezky Aditya Bukan Ayah Biologis Kekey, Wenny Ariani Akhirnya Muncul
Wenny Ariani akhirnya menanggapi kabar pengadilan menetapkan Rezky Aditya bukan ayah biologis Kekey. Melalui Instagram Story, Wenny Ariani membantah tegas kabar tersebut.
Ia mengaku diserbu banyak pihak yang ingin mengkonfirmasi kebenaran kabar tentang putrinya dan Rezky Aditya. Ia pun muncul dengan menjelaskan fakta yang sebenarnya.
2. Kita Keluarga Kecil yang Bahagia, Nathalie Holscher Pamer Foto Ceria Bareng Adik-adiknya
Masih terus menjadi sorotan warganet, kabar perceraian Nathalie Holscher dan Sule. Nathalie Holscher pun kini diketahui tak lagi tinggal dengan Sule.
Nathalie Holscher memposting foto bersama adik-adiknya, sebagai ungkapan rasa sayangnya dalam unggahan itu ia pun menuliskan pesan untuk adik-adiknya.
Berita Terkait
-
Nathalie Holscher Kerja Apa sebelum Dinikahi Sule? Kini Jadi DJ, Sekali Manggung Disawer Rp150 Juta
-
Diminta Mahalini Tak Nikah Lagi, Sule Beri Reaksi Tak Terduga: Pikir Matang-Matang
-
Berapa Bayaran Nathalie Holscher Sekali Nge-DJ? Viral Dapat Saweran Rp150 Juta
-
Semalam Rp150 Juta, Lisa Mariana Diminta Menyontek Nathalie Holscher Demi Anak
-
Nathalie Holscher Disawer Rp 150 Juta Saat Tampil Jadi DJ di Sidrap: Pulang Dapat Satu Mobil
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
-
Dedi Mulyadi Tunjuk Bossman Mardigu dan Helmy Yahya jadi Komisaris Bank BJB
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM
-
Terima Apa Adanya, Ni Luh Nopianti Setia Menunggu Hingga Agus Difabel Bebas
Terkini
-
Gubernur Banten Tetapkan 19 April Jadi Libur PSU Kabupaten Serang
-
Klaster Tenun Ulos Ini Bangkit dan Menginspirasi, Berkat Dukungan Program BRI
-
UMKM Binaan BRI Go Global, Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura
-
Ikut Bursa Pencalonan Ketua, Rahmatullah Komitmen Pertahankan PAN Jadi Pemenang Pemilu
-
Rekomendasi Rumah Sakit yang Sediakan Layanan Penyakit Jantung Terjangkau di Serang