SuaraBanten.id - Rupanya Vincent Verhaag rindu dengan beberapa aktivitas lamanya sebelum menikah. Salah satu yang dirindukan Vincent Verhaag adalah pergi malam untuk dugem dan minum tipis-tipis.
"Pergi dugem cari suasana dan mabok tipis-tipis. Itu yang aku kangen," kata Vincent Verhaag dilansir dari YouTube DolphinLive pada Minggu (26/6/2022).
Meski begitu, Vincent Verhaag tahu diri dengan statusnya sekarang sebagai suami dan anak. Ia tidak mungkin meninggalkan Jessica Iskandar alias Jedar dan anak-anak mereka hanya untuk dugem.
"Tapi aku tahu diri, enggak mungkin aku ninggalin istri sama anak dua, terus suaminya dugem. Itukan berarti aku enggak ada etika sama kamu sebagai suami," ujarnya.
Baca Juga: Kangen Dugem, Vincent Verhaag Rayu Jessica Iskandar: Masa Gak Dikasih?
Belakangan ini, Vincent Verhaag tampaknya mulai merayu Jessica Iskandar agar diberi izin untuk dugem kembali bersama teman-temannya. Tapi tentu saja dengan intensitas yang tak sesering dulu.
"Paling sekali-kali kalau ngumpul sama temen, ya masa enggak dikasih sama istri?" ucapnya.
Vincent Verhaag menilai, tidak ingin terkekang dan mengekang dalam bahtera rumah tangganya dengan Jessica Iskandar.
"Kita kan dalam hubungan bukan masuk penjara di mana kita larang-larang," sambungnya.
Selaras dengan Vincent Verhaag, Jessica Iskandar menegaskan akan mengizinkannya untuk pergi dugem selama memenuhi persyaratan.
Baca Juga: Foto Mesra Bareng Suami, Penampilan Jessica Iskandar Jadi Sorotan
"Tapi, aku sistemnya percaya. Yang penting suami juga bisa kasih kepercayaan, aku tahu sama siapa perginya, kemana," pungkas artis yang akrab disapa Jedar itu.
Berita Terkait
-
Don Verhaag Hampir Tenggelam, Vincent Verhaag Berusaha Tenang Agar Anak Tak Trauma
-
Anak Nyaris Tenggelam di Kolam Renang, Sikap Siaga Suami Jessica Iskandar Tuai Pujian
-
El Barack Sekolah di Mana? Jawaban saat Ditanya Pilih Belajar atau Bekerja Bikin Jessica Iskandar Kagum
-
Sebentar Lagi Melahirkan, Jessica Iskandar Belum Tentukan Nama Untuk Bayinya
-
Pilih Persalinan Normal, Jessica Iskandar Berharap Anak ke-3 Lahir di Tanggal Cantik
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen
-
5 Produk yang Dijual di Blibli
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir