SuaraBanten.id - Pernikahan Dewi Perssik dan Angga Wijaya yang sudah berjalan selama lima tahun kini berada di ujung tanduk. Padahal pernikahan mereka dianggap harmonis dan bahagia jika ditilik dari potret mesra Angga Wijaya dan Dewi Perssik di media sosial.
Angga Wijaya, suami sekaligus manager Dewi Perssik, telah melayangkan gugatan cerai pada sang biduan di Pengadilan Agama Jakarta Selatan. Ini bukan pertama kalinya bagi Dewi Perssik harus menerima pil pahit perceraian. Sebelumnya ia sudah pernah dua kali gagal membina rumah tangga yaitu dengan Saipul Jamil dan Aldi Taher.
Tak sedikit netter menyayangkan perpisahan Dewi dan Angga, terlebih selama ini mereka selalu terlihat bahagia dan kompak saat bersama. Walau sudah mengajukan gugatan cerai, tapi potret mesra keduanya masih ada di akun Instagram masing-masing.
Berikut ini sederet potret mesra mereka sebelum Angga Wijaya menggugat cerai Dewi Perssik yang MataMata.com dimpun dari akun Instagram @anggawijaya88.
Baca Juga: Dewi Perssik Dikabarkan Cerai karena Masalah Anak, Kerabat Buka Suara
1. Romantis
Selama menikah, Angga Wijaya dan Dewi Perssik hidup akur dan bahagia. Mereka juga merupakan pasangan romantis yang sering menghabiskan waktu jalan-jalan berdua.
2. Penuh Cinta
Rasa cinta yang ada di antara Dewi Perssik dan Angga Wijaya pernah begitu jelas terlihat dari pemotretan yang dijalani. Tatapan mata pasangan yang menikah pada 10 September 2017 ini menjadi bukti bahwa keduanya pernah sangat saling mencintai.
3. Keluarga Bahagia
Baca Juga: Gugat Cerai Dewi Persik, Angga Wijaya Masih Pasang Foto Mesra
Sebelum ada kabar keretakan dalam rumah tangga, hubungan Dewi Perssik dan Angga Wijaya sangat harmonis. Mereka selalu membagikan potret kebahagiaan keluarga mereka di media sosial. Bahkan Angga Wijaya juga dekat dengan anak angkat Dewi Perssik, Felice Gabriel.
Berita Terkait
-
Terus Singgung Nikita Mirzani, Dewi Perssik dan Fitri Salhuteru Kena Semprot: Ribut Sendiri
-
Masih Nyinyiri Nikita Mirzani Saat Ramadan, Dewi Perssik Diminta Introspeksi Diri
-
Nikita Mirzani Ditahan, Dewi Perssik Ketiban Rezeki Dapat Job Jadi Host
-
Ketakutan Terbesar Iis Dahlia: Meninggal Sebelum Anak-anaknya Mapan
-
Kapok Dibuat Ribut dengan Lesti Kejora, Iis Dahlia Sentil Dewi Perssik: Bikin Gara-Gara Mulu
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
PSU Sedot Dana Penanganan Bencana, Bupati Serang Berharap Bantuan BNPB
-
Pemasok Sianida untuk Tambang Emas Ilegal di Lebak Ditangkap Polisi
-
Satgas Pangan Serang Temukan MinyaKita Tak Sesuai Takaran
-
Diduga Tak Netral, Ratu Tatu Chasanah Dilaporkan ke Bawaslu Banten
-
Wagub Dimyati Rehab Rumah Mak Arpah, Nenek Usia 100 Tahun di Tangerang