SuaraBanten.id - Belum lama ini Keisya Levronka merilis single terbarunya yang berjudul "Tak Ingin Usai". Pada salah satu pemotretan terbaru untuk lagunya tersebut, Keisya muncul dengan penampilan yang sukses membuat netizen terpukau.
Wanita kelahiran 2 Februari 2003 ini terlihat makin cantik dengan penampilan anyarnya. Saking cantiknya, aktris sekaligus penyanyi ini disebut mirip dengan artis asal Korea Selatan, Seo Ye Ji.
Berawal dari Indonesia Idol hingga terjun ke dunia akting, Keisya mulai melebarkan sayapnya di dunia hiburan. Lantas, seperti apa transformasi Keisya Levronka sejak awal debut hingga sekarang? Yuk, simak cerita lengkapnya!
1. Audisi Indonesian Idol
Keisya Levronka memulai karirnya di dunia entertainment sebagai seorang penyanyi. Ia mengikuti audisi ajang pencarian bakat "Indonesian Idol" musim ke-10 yang digelar 2019-2020 lalu. Saat itu, usianya baru menginjak 17 tahun.
Masih muda banget, penampilannya saat membawakan lagu "Celengan Rindu" berhasil memukau para judges lho. Ia bahkan mendapatkan golden ticket saat audisi, keren kan?
2. Bergabung dengan Universal Music Indonesia
Usai tersingkir di babak spektakuler top 12 besar "Indonesia Idol", Keisya bergabung dengan label musik, Universal Music Indonesia. Penyanyi kelahiran Malang Jawa Timur itu kemudian merilis single pertamanya berjudul "Jadi Kekasihku Saja".
3. Debut Akting
Baca Juga: Gara-Gara Pose Begini, Keisya Levronka Dibilang Mirip Artis Korea Seo Ye Ji
Tak berpuas diri hanya menjadi penyanyi, Keisya Lovrenka mulai melebarkan sayapnya di dunia seni peran. Serial web berjudul "Jingga dan Senja" merupakan project pertamanya sebagai aktris.
Sebagai aktris pendatang baru, akting pemeran Fio ini cukup menarik perhatian netizen. Ia bahkan akan kembali bergabung sebagai salah satu pemain "Jingga dan Senja season 2" lho guys. Wah, ada yang pernah nonton seriesnya?
Nggak cuma main di web series, pelantun tembang "Tergesa" ini juga berakting di film. "Dear Nathan: Thank You Salma" merupakan film pertamanya. Dalam film tersebut, Keisya Lovrenka sukses berperan sebagai salah satu teman Salma, yang diperankan oleh Amanda Rawles.
4. Jadi Pembawa Acara
Nggak cuma jago nyanyi dan akting, ternyata Keisya juga punya bakat jadi MC. Kemampuan tersebut dapat disaksikan lewat sederet acara televisi seperti "Geng Lahap", "Dahsyatnya 2020", "Playtime", hingga "Santuy Malam". Wah, multitalented banget ya.
5. Rilis Single Terbaru
Berita Terkait
-
Seolah Dengar Isi Hatinya, Nyoman Paul Diajak Keisya Levronka Naik Gunung
-
Ditanya Rencana Nikahi Keisya Levronka, Nyoman Paul Malah Ungkap Perjanjian Penting
-
Sinopsis Film Pamali: Tumbal, Teror Tuyul dan Kuntilanak Hitam Bikin Merinding
-
Totalitas Keisya Levronka di Film Pamali: Tumbal, Rela Basah-basahan 13 Jam
-
Film Pamali: Tumbal Menegaskan Kebangkitan Folk-Horor Indonesia di Kancah Global
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Stop Main-Main! Wagub Banten Ancam Sikat Tambang Ilegal dan Berizin Nakal: Izin Bukan Tameng
-
Anggaran Rp1 Miliar Lebak Disulap Jadi Harapan Baru: 50 Rumah Tak Layak Huni Diperbaiki
-
Dorong UMKM Naik Kelas, BRI Pacu Penyaluran KUR Capai 74,4 Persen dari Alokasi 2025
-
Saldo Gratis ShopeePay Datang Lagi! Klik 5 Link Ini dan Raih Rp2,5 Juta Sekarang
-
Kompresor AC vs Kulkas: 5 Perbedaan Utama dan Manfaatnya