Rahmad mengungkapkan, hasil laga uji coba tersebut akan dijadikan bahan evaluasi tim ke depan, khususnya untuk menghadapi kompetisi Liga 1 2022-2023.
Ia pun menilai masih banyak hal yang harus diperbaiki, salah satunya adalah organisasi pemain.
“Hampir dua tahun tidak bersentuhan dengan penonton. Kami akan melakukan evaluasi sampai nanti Liga dimulai. Banyak hal yang harus diperbaiki termasuk memberikan latihan intensif para pemain,” ujarnya.
Dalam pertandingan tersebut, Arema FC langsung tancap gas membangun serangan di hadapan ribuan pendukungnya. Pada menit-menit awal, terdapat peluang dari tendangan bebas di luar kotak penalti. Namun, eksekusi masih sedikit di atas mistar gawang.
Baca Juga: Elegan dan Mewah! Harga OOTD Rayyanza Sebadan Seharga iPhone Seri Terbaru
Arema FC maupun Rans Nusantara FC saling memberikan tekanan dan mencoba membuat peluang untuk mencetak gol. Meski demikian, hingga menit ke-15, belum ada peluang emas yang mampu dimanfaatkan kedua tim menjadi gol dan kedudukan masih tidak berubah 0-0.
Pemain Arema FC Jayus Hariono mendapatkan peluang emas pada menit ke-25. Namun, tendangan pemain bernomor punggung 14 itu masih melebar dan tidak merepotkan penjaga gawang Rans Nusantara FC, Wawan Hendrawan.
Namun, pada menit ke-26 melalui sebuah serangan dari sayap kiri, umpan salah seorang pemain Arema FC disambut tandukan Hanis Saghara mampu menaklukan penjaga gawang Rans Nusantara FC. Singo Edan unggul 1-0, kedudukan tidak berubah hingga turun minum.
Pada babak kedua, pelatih Rans Nusantara FC Rahmad Darmawan mengganti sejumlah pemain. Sementara Arema FC masih belum melakukan pergantian pemain.
Pada menit ke-53 ada beberapa peluang emas yang mampu dihasilkan oleh pemain Arema FC. Namun, beberapa peluang itu masih belum mampu dikonversi menjadi gol tambahan.
Baca Juga: Arema FC Kalahkan Rans Nusantara FC 4 Gol Tanpa Balas
Rans Nusantara FC juga memiliki peluang emas pada menit ke-60. Namun, tendangan keras salah satu pemain klub milik pesohor Raffi Ahmad tersebut masih bisa dihentikan oleh penjaga gawang Adilson Maringa.
Berita Terkait
-
Arema FC Gigit Jari di Markas Sendiri, Madura United Jauhi Jurang Degradasi
-
Beda Cara Nagita Slavina Suapi Anak Kandung dan Angkat, Ada Yang Tuai Kritik
-
Jadwal BRI Liga 1 Pekan Ini: Arema FC Main Dua Kali dalam 4 Hari
-
Outfit Skena Rayyanza saat Nongkrong di M Bloc, Harganya Bikin Tercengang!
-
Ucapan Duka Atas Meninggalnya Paus Fransiskus dari Tokoh Publik Indonesia
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Oknum Guru di Lebak Diduga Lakukan Pelecehan ke Murid
-
Segera Klaim Saldo DANA Gratis Jumat 25 April 2025, Bisa Buat Modal Nongkrong
-
Partisipasi Pemilih PSU Pilkada Serang Turun Drastis
-
Dua Pekan Pemutihan Pajak, Samsat Cikokol Catat Rp25 Miliar Realisasi Pajak Kendaraan
-
Andra Soni Sebut Praktik 'Titip Siswa' di PPDB Merusak Sistem