SuaraBanten.id - Pertandingan kontra Timnas Indonesia U-23 vs Thailand pada Semifinal SEA Games 2021 digelar di Stadion Thien Truong, Nam Dinh, Vietnam, Kamis (19/5/2022) sore WIB berakhir imbang dengan skor 0-0.
Duel Timnas Indonesia U-23 vs Thailand sesuai prediksi sudah sengit sejak bola digulirkan. Skuad Garuda Muda bermain cukup bagus di babak pertama.
Egy Maulana Vikri cs mengurung pertahanan Thailand, terutama sampai menit ke-20. Sayangnya, tidak banyak peluang berbahaya yang bisa dimanfaatkan menjadi sebuah gol.
Sedangkan, Thailand lebih banyak bermain menunggu. Serangan balik yang dibuat oleh tim besutan Alexandre Polking cukup berbahaya meski bisa diantisipasi oleh pemain-pemain Timnas Indonesia U-23.
Baca Juga: Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 Vs Thailand, Sedang Berlangsung
Pada menit ke-30 Thailand mulai memberikan tekanan. Serangan terutama dari sisi sayap banyak dilakukan tim Gajah Putih, meski sulit ditembus.
Pada menit ke-37 Timnas Indonesia U-23 mendapat peluang berbahaya. Tendangan bebas Egy Maulana Vikri tidak bisa disundul dengan baik oleh Rachmat Irianto.
Kedua tim terus melakukan percobaan. Namun, hingga turun minum skor 0-0 tidak berubah.
Susunan pemain
Timnas Indonesia U-23: Ernando Ari; Rachmat Irianto, Fachruddin Aryanto, Rizky Ridho, Alfeandra Dewangga; Marselino Ferdinan, Marc Klok, Ricky Kambuaya; Witan Sulaeman, Irfan Jauhari, Egy Maulana Vikri
Pelatih: Shin Tae-yong
Berita Terkait
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Dokumen Naturalisasi Siap, Pemain Keturunan Bandung Debut di Piala AFF U-23 2025?
-
Statistik Asnawi Mangkualam di Liga Thailand, Pantas Dipanggil ASEAN All Stars Lawan Man United
-
Indonesia Tuan Rumah AFF Cup U-23 2025, Jadi Peluang Kembali Raih Juara?
-
Film Home Sweet Home: Rebirth, Benturan Antara Dunia Nyata dan Supranatural
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI