SuaraBanten.id - Idul Fitri dimanfaatkan untuk acara kumpul keluarga. Namun sejumlah seleb justru harus menghabiskan momen Lebaran di dalam penjara. Pemerintah Indonesia mengumumkan bahwa Idul Fitri 1443 H jatuh pada Senin, 2 Mei 2022. Seluruh umat muslim berbahagia karena bisa berkumpul dengan keluarga.
Selain bermaaf-maafan, momen yang hadir setahun sekali ini juga menyatukan anggota keluarga yang biasanya sibuk karena pekerjaan masing-masing.
Sayangnya, deretan seleb di bawah ini mulai dari Rico Valentino, Doni Salmanan, sampai Gaga Muhammad harus merayakan Lebaran di balik jeruji besi karena vonis hukuman mereka atas kasus berbeda. Simak yuk!
1. Putra Siregar
Baca Juga: Ibu Anies Menangis Lihat Lautan Manusia Salat Id di JIS: Mamah Terharu, Nies
Putra Siregar ditahan di Polres Metro Jakarta Selatan setelah ditetapkan sebagai tersangka atas kasus yang sama. Ini menjadi momen Lebaran pertama Putra Siregar tanpa istri dan anaknya.
2. Doni Salmanan
Kasus investasi bodong membuat Doni Salmanan harus berurusan dengan hukum dan mendekam di balik jeruji besi. Padahal ini seharusnya menjadi Lebaran pertamanya sebagai seorang suami. Alih-alih berkumpul dengan sang istri, Doni harus Lebaran di penjara.
3. Rico Valentino
Rico Valentino menjadi tersangka kasus pengeroyokan atas Nur Alamsyah yang menyeret nama seleb TikTok, Chandrika Chika. Rico saat ini menjadi tahanan Polres Metro Jakarta Selatan, karena polisi masih melakukan proses investigasi. Alhasil pria kelahiran 4 November 1992 harus merayakan Lebaran tahun ini di penjara.
Baca Juga: Tradisi Salaman Terpanjang di Pemalang Viral, Warganet: Lebaran yang Sesungguhnya
4. Rio Reifan
Berita Terkait
-
Niat Puasa Syawal 6 Hari Setelah Idul Fitri, Ini Bacaan Versi Malam dan Pagi Hari
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
-
Mengapa Puasa Syawal Dianjurkan? Ini 5 Keutamaannya
-
Puasa Qadha Ramadan di Bulan Syawal, Ini Niat dan Waktunya
-
Lebaran Ketupat: Tradisi Unik Setelah Idulfitri dan Maknanya Bagi Umat Muslim
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Antisipasi Kepadatan Libur Lebaran, Jalur Wisata Menuju Pantai Anyer Diterapkan One Way
-
BRI Imbau: Waspada Modus Penipuan Siber Selama Lebaran 2025
-
Sinergi BRI dan Komunitas Lokal dalam Restorasi Ekosistem Laut Gili Matra
-
Lebaran 2025 Lebih Mudah dengan Transaksi BRImo yang Cepat Sekaligus Aman
-
Lebaran Tanpa Khawatir, 1 Juta AgenBRILink BRI Tangani Transaksi dan Pembayaran