SuaraBanten.id - Siapapun tahu, artis merupakan salah satu profesi yang banyak diminati. Namun naik ketenaran yang tidak pasti membuat beberapa artis banting setir ke profesi lain. Di antara profesi yang diminati artis selain membuka bisnis adalah menjadi pengacara.
Sederet artis berikut ini mendalami profesi pengacara selain berkarier di dunia hiburan Tanah Air. Mulai dari Barbie Kumalasari, Cornelia Agatha, Maruli Tampubolon, hingga Gilbert Marciano Simak deretan artis yang juga berprofesi jadi pengacara berikut ini.
1. Barbie Kumalasari
Di balik sosoknya sebagai artis kontroversial, Barbie Kumalasari juga berprofesi jadi pengacara. Baru-baru ini, Barbie Kumalasari bikin heboh karena menjadi pengacara dari guru ngaji pelaku pencabulan terhadap 10 santriwati di Depok. Ternyata bukan hanya di dunia hiburan, Barbie Kumalasari pun membuat kontroversi yang cukup menghebohkan di dunia hukum ya!
2. Maruli Tampubolon
Maruli Tampubolon menyusul jejak sang ayah yang memang merupakan pengacara kondang, Juan Felix Tampubolon. Kini bintang film "Terjebak Nostalgia" tersebut juga menjabat sebagai Ketua Bidang Hukum dan Perundang-undangan di Komite Kebijakan Industri Pertahanan (KKIP). Salah satu kasus yang pernah ditangani Maruli adalah perceraian sang sepupu, Thalita Latief.
3. Cornelia Agatha
Cornelia Agatha yang amat dikenal sebagai sosok pemeran Sarah di sinetron dan film "Si Doel" menjalani sumpah Advokat pada Januari 2021. Cornelia rupanya tertarik pada permasalahan anak-anak hingga diangkat menjadi Ketua Komnas Anak DKI Jakarta pada akhir 2021. Ia juga baru saja menjalani sidang tesis untuk studi Magister Hukum Pidana di usianya yang telah menginjak 49 tahun. Keren!
4. Marissa Jeffryna
Baca Juga: Kontroversi Barbie Kumalasari yang Kini Jadi Pengacara Terdakwa Pencabulan 10 Santriwati
Marissa Jeffryna juga fokus menjadi pengacara. Marissa Jeffryna sempat vakum selama 5 tahun sebelum akhirnya kembali syuting pada 2021. Perempuan berusia 35 tahun ini membintangi sinetron "Raden Kian Santang: Prahara di Langit Pajajaran".
Berita Terkait
-
Razman Buka Suara Soal Dicopot Jadi Pengacara Vadel, Ada Pembicaraan Selama 3 Malam
-
Kronologi Vadel Badjideh 'Pecat' Razman Arif Nasution, Berapa Tarifnya?
-
Suami Rey Utami Kerja Apa? Istrinya Tajir Melintir hingga Santai Mau Kasih Rumah buat Nunung
-
Farhat Abbas Sebut Firdaus Oiwobo Cocok Buka Bisnis Wedding Organizer, Berapa Modalnya?
-
Tak Terima Anak dan Istri Diekspos, Firdaus Oiwobo Laporkan Akun YouTube D'real B ke Polda Metro Jaya
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Kolaborasi dengan BRI Antarkan Desa Wunut Jadi Desa dengan Pembangunan Berkelanjutan
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Sukses Perkenalkan Minyak Telon Lokal, Habbie
-
Kawasan Banten Lama Dipadati Ribuan Peziarah Pada Libur Lebaran
-
Pulau Merak Besar dan Pulau Merak Kecil Dipadati Ribuan Wisatawan
-
Perayaan HUT Kabupaten Pandeglang Bakal Digelar Sederhana, Buntut Efisiensi Anggaran