Scroll untuk membaca artikel
Hairul Alwan
Minggu, 01 Mei 2022 | 11:05 WIB
Potret Catherine Wilson Berhijab Sepulang Umrah (instagram/@cathrinewilson)

2. Masih Berhijab

Potret Catherine Wilson Berhijab Sepulang Umrah (instagram/@cathrinewilson)

Sepulang umrah, wanita 41 tahun ini rupanya masih tetap memakai hijab. Bisa dilihat di beberapa foto dan video yang diunggahnya ke Instagram Story.

Meski belakangan sering memakai hijab, Catherine Wilson belum menyatakan bahwa dirinya akan terus tampil menutup aurat seperti sekarang ini.

3. Masih Belajar

Baca Juga: 5 Potret Catherine Wilson Berhijab Sepulang Umrah, Didoakan Tetap Istiqomah

Potret Catherine Wilson Berhijab Sepulang Umrah (instagram/@cathrinewilson)

Namun artis sekaligus model yang pernah terjerat kasus narkoba ini mengaku masih belajar untuk terus berhijab.

Niat Catherine Wilson untuk terus berhijab terlihat dari penampilannya di sejumlah acara yang dihadirinya belakangan ini.

4. Simpel

Potret Catherine Wilson Berhijab Sepulang Umrah (instagram/@cathrinewilson)

Karena masih belajar, gaya Catherine Wilson berhijab juga terkesan simpel. Bintang sinetron Arti Sahabat itu hanya melakukan padu padan celana dan atasan lengan panjang.

Kendati demikian, penampilan Catherine Wilson mengenakan hijab banjir pujian dari netizen.

Baca Juga: Foto Bareng Najwa Shihab, Aura Nagita Slavina Pakai Hijab Jadi Perbincangan

5. Istiqomah

Load More