SuaraBanten.id - Pemberitaan soal tiga orang kakak beradik keroyok imam masjid Karena tidak terima saat diminta luruskan barisan salat belakangan menyita perhatian publik. Insiden pengeroyokan terhadap imam masjid itu terjadi di salah satu masjid Kampung Begog, Desa Singarajan, Kecamatan Pontang, Kabupaten Serang, Banten.
Selain itu, pemberitaan soal pemuda di Kabupaten Tangerang diamankan polisi lantaran pesta miras dan membawa senjata tajam juga tak kalah menyita perhatian pembaca. Untuk mengetahui lebih lengkapnya yuk baca lima berita terpopuer SuaraBanten.id.
1. Bejat! Kakak Beradik di Serang Banten Keroyok Imam Masjid, Tidak Terima Ditegur Untuk Luruskan Barisan Shalat
Kakak beradik di Kabupaten Serang Banten, melakukan pengeroyokan terhadap imam masjid, lantaran tidak terima ketika diperintahkan untuk luruskan barisan salat.
Baca Juga: Putra Siregar Titip Amanah Mulia ke Istri, Ditahan karena Kasus Pengeroyokan
Kakak beradik itu keroyok imam masjid Kampung Begog, Desa Singarajan, Kecamatan Pontang, Kabupaten Serang. Tiga kakak beradik MM (45), RY (58) dan SP (44) menghajar imam hingga bonyok.
2. Pria Paruh Baya di Serang Meninggal Tercebur ke Sumur
Seorang pria paruh baya berinisial HL (55) asal Kampung Cilengsir RT 007 RW 002 Desa Nagara Padang, Kecamatan Petir, Kabupaten Serang meninggal dunia.
Dia ditemukan meninggal dunia usai ditemukan tercebur ke dalam sumur pada pagi tadi sekitar pukul 04.30 WIB, Jumat (15/4/2022).
Baca Juga: Waspada! Berikut Ini Titik Rawan Kecelakaan Lalu Lintas di Jalur Mudik Lebaran Wilayah Tangerang
3. Waspada! Berikut Ini Titik Rawan Kecelakaan Lalu Lintas di Jalur Mudik Lebaran Wilayah Tangerang
Polresta Bogor menetapkan sejumlah titik rawan kecelakaan lalu lintas yang terjadi di wilayah Tangerang, Banten, pada mudik lebaran Idul Fitri 2022.
Kasatlantas Polresta Tangerang Kompol Fikry Ardiansyah mengatakan, titik rawan kecelakaan itu seperti terjadi di Jalan Jayanti hingga Cikupa.
4. Staf Marketing Cantik Terseret Kasus Korupsi BPRS-CM Cilegon, Perannya Bikin Geleng-geleng Kepala
Dua staf marketing cantik juga terseret kasus korupsi PT BPRS-CM Kota Cilegon, Banten. Mereka kini harus meringkuk di balik jeruji.
Dua staf marketing itu Nina Noviana dan Mariatul Machfudoh. keduanya resmi ditetapkan menjadi tersangka Kejari Kota Cilegon.
5. Bukannya Perbanyak Ibadah, Pemuda di Tangerang Bawa Sajam Sambil Pesta Miras di Depan Kantor Kecamatan
Pemuda di Kabupaten Tangerang diamankan polisi lantaran kedapatan sedang pesta miras di depan kantor kecamatan sambil bawa senjata tajam.
Pemuda yang diamankan itu berinisial DM (21) dan FAR (19), kini harus berurusan dengan pihak kepolisian, karena berniat akan tawuran.
Berita Terkait
-
3 Gunung di Banten yang Cocok untuk Pendaki Pemula Hingga Berpengalaman
-
Telat Pimpin Apel Pagi, Wakil Wali Kota Serang Hukum Diri Sendiri, Push Up Depan Anak Buah
-
Profil dan Sepak Terjang Dimyati Natakusumah, Wagub Banten yang Sebut Memo Titip Siswa Itu Lumrah
-
3 Pantai Terindah di Banten, Ada yang Cuma 3 Jam dari Jakarta
-
Pesona Curug Goong Pandeglang, Surga Tersembunyi untuk Liburan Keluarga di Banten
Tag
Terpopuler
- 1 Detik Jay Idzes Gabung Sassuolo Langsung Bikin Rekor Gila!
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 12 Kode Redeem FF Hari Ini 6 Juli 2025, Emote dan Skin Senjata Spesial Event Faded Wheel
- Siapa Finn Dicke? Gelandang Keturunan Indonesia Incaran PSSI Latihan Bersama Rafael Struick
- Update Harga Honda Vario Juli 2025, Mending Beli Baru atau Motor Bekas?
Pilihan
-
Daftar Harga Tiket Konser My Chemical Romance Jakarta, Presale Mulai 9 Juli
-
5 Rekomendasi HP NFC Murah Terbaru Juli 2025: Dompet Aman, Transaksi Lancar!
-
7 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Harga di Bawah Rp 3 Juta Terbaik Juli 2025, Pasti Terang!
-
Musim Berburu Siswa Baru: Apa Kabar Sekolah Negeri?
-
Duet Jordi Amat dan Rizky Ridho di Lini Belakang Persija? Mauricio Souza Buka Suara
Terkini
-
BPK Bongkar
-
Mahasiswa Nyambi Jadi Mucikari di Tangerang, Eksploitasi Gadis 17 Tahun
-
Eks Anggota DPRD Cilegon Dilaporkan ke Polda Banten, Diduga Serobot Lahan PT Pancapuri
-
Pondok Maharta Tangsel Terendam Banjir 1,4 Meter, 400 KK Terdampak
-
Sungai Cirarab meluap, Empat Kecamatan di Kabupaten Tangerang Terendam Banjir