SuaraBanten.id - Sering muncul di TV, penampilan dokter Reisa Broto Asmoro kerap mencuri perhatian. Bahkan dia aktif sebagai publik figur yang menyuarakan soal Covid-19. Punya paras cantik bak bule, membuatnya sering menuai sanjungan netizen.
Apa jadinya jika dokter Reisa Broto Asmoro berhijab? Rupanya sanjungan dari netizen semakin banyak. Ini terlihat dari beberapa komentar positif di setiap dr Reisa mengunggah foto berhijab di akun Instagramnya. Biar nggak penasaran, yuk intip.
1. Berkunjung ke Banda Aceh
Sang dokter mengubah penampilan jauh lebih tertutup bahkan berhijab saat berkunjung ke Banda Aceh untuk menghadiri Muktamar IDI ke-31. Dia tampil begitu anggun dan banjir sanjungan, "MasyaAllah cantik banget, Dok!".
Baca Juga: Jelang Ramadhan, Covid-19 Indonesia Tambah 2.930 Orang Jadi 6.015.748 Kasus
2. Rayakan Hari Lebaran
Reisa tampak menutup auratnya ketika merayakan Hari Raya Idul Fitri atau lebaran pada 2021. Dia menghabiskan waktu kumpul keluarga dan ibadah di rumah saja saat Covid-19 saat itu angkanya masih tinggi.
3. OOTD saat Pakai Hijab
Meski pakai hijab, dr Reisa tetap stylish kan. Dia memadukan atasan panjang dan celana panjang. Bukan high heels, dia mengenakan sneakers warna putih yang membuatnya tampil lebih kece.
4. Datang ke Acara TV
Menyesuaikan acara TV yang didatanginya yakni program religi, dia pun mengenakan gamis dan hijab panjang yang menutup dadanya.
Berita Terkait
-
8 Artis Cantik Berusia 40 Tahun di 2025, Nomor Empat Masih Betah Sendiri
-
Dipuji Bikin Pangling, Intip Potret Aurel Hermansyah Liburan di Thailand dengan Gaya Berbeda
-
Adu Gaya dr Reisa dan Yunita Siregar saat Dipeluk Jin BTS: Outfit Sporty Feminin vs Kasual ARMY
-
Mimpi Jadi Nyata, Dokter Reisa Pamer Momen Peluk Jin BTS yang Baru Selesai Wajib Militer
-
Reisa Broto Asmoro Berduka, Mooryati Seodibyo Pendiri Mustika Ratu Meninggal Dunia
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI