SuaraBanten.id - Bagi sebagian orang, kelebihan berat badan mungkin pengalaman yang kurang menyenangkan. Oleh karena itu banyak yang berdiet agar bisa menurunkan berat badannya. Beberapa artis tanah air belakangan ini juga membagikan kisah suksesnya dalam berdiet hingga bisa memiliki tubuh ideal yang diinginkan. Seperti Melaney Ricardo, Maia Estianty, Ivan Gunawan, dan yang terbaru ada Jennifer Jill.
Ya, istri Ajun Perwira ini telah berhasil menurunkan berat badannya hingga sekitar 18 kilogram. Pengusaha tajir ini sekarang memiliki tubuh yang lebih langsing, penampilan baru Jennifer Jill banjir pujian dari netizen. Tubuhnya yang kian langsing membuatnya terlihat awet muda, padahal usianya sudah menginjak 51 tahun.
Jennifer Jill juga lebih lincah dan segar, bahkan ia semakin percaya diri memamerkan kakinya yang jenjang dan mulus. Selain itu hubungannya dengan Ajun Perwira pun tambah harmonis dan bahagia. Kepoin potret terbaru Jennifer Jill yang semakin kurus dan langsing usai turunkan berat badan yang sudah MataMata.com himpun berikut ini.
1. Jalani Diet
Baca Juga: 4 Pasangan Artis Ini Gelar Upacara Pernikahan Beda Agama di Indonesia
Jennifer Jill menjalani diet untuk bisa menurunkan berat badannya. Usahanya ini tidak sia-sia, ia sukses menurunkan berat badannya hingga belasan kilo. Pada Februari lalu, berat badannya sudah berada di angka 68 kg.
2. Bertubuh Subur
Jennifer Jill selama ini diketahui memiliki tubuh subur hingga menyebabkan tubuhnya cukup gemuk. Walau ia tidak pernah memperlihatkan rasa kurang nyaman atas bentuk tubuhnya yang berisi, namun sepertinya ia ingin menjadi lebih kurus.
3. Pamer Kaki Jenjang
Perempuan yang kerap disapa Mami Ipel ini semakin rajin mengunggah potretnya di media sosial. Ia pun tak ragu memamerkan kaki jenjangnya yang juga kian kurus.
Baca Juga: 9 Artis Ini Ikut Merayakan Nyepi, Dua Orang Sebelumnya Beragama Islam
4. Makin Langsing
Setelah berhasil menurunkan berat badannya, Jennifer Jill pun terlihat semakin langsing dan kurus. Potret dirinya yang langsing ini begitu memesona netizen, bahkan ia dipuji dan dianggap masih tampak bak ABG.
5. Semakin Lincah
Memiliki tubuh kurus membuat kelincahan Jennifer makin meningkat. Ia bahkan mampu melakukan banyak pose di dalam mobil seperti yang tampak dalam salah satu video yang diunggah di Instagram.
Itu tadi potret terbaru Jennifer Jill yang makin kurus dan langsing setelah berhasil menurunkan berat badannya. Kehilangan berat badan secara drastis membuat Jennifer Jill terlihat semakin muda dan segar. Bagaimana menurutmu?
Berita Terkait
-
Luna Maya Dilamar Maxime Bouttier, Komentar Prilly Latuconsina Tuai Sorotan
-
Ivan Gunawan Diam-diam Beri Hadiah Pakaian untuk Shin Tae-yong, Desain Elegan Bak Baju Koko
-
43 Tahun Jadi Muslim, Ivan Gunawan Akui Baru Salat 5 Waktu dan Puasa Sebulan Penuh di Tahun 2025
-
Maia Estianty Minta Maaf Rayakan Lebaran Tanpa Irwan Mussry
-
Adu Gaya Alyssa Daguise dan Syifa Hadju Pakai Dress Hijau di Hari Raya Idul Fitri
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
Terkini
-
KMP Mutiara Ferindo II Kebakaran, 17 ABK Dievakuasi Tim SAR
-
Libur Lebaran, Pantai Anyer Serang Dipadati Pengunjung
-
Jalur Wisata Pantai Anyer Padat, Polres Cilegon Berlakukan Delay System
-
Antisipasi Kepadatan Libur Lebaran, Jalur Wisata Menuju Pantai Anyer Diterapkan One Way
-
BRI Imbau: Waspada Modus Penipuan Siber Selama Lebaran 2025