SuaraBanten.id - Suami Dina Mariana, Radian Ratulangie buka suara soal kabar istrinya yang diduga jadi korban penculikan pada 17 Maret 2022. Dalam keterangan tertulis, Radian Ratulangie berkata bahwa Dina Mariana tak pulang ke rumah sejak pukul 8 malam.
"Memang benar dari jam 8 malam sampai jam 9 pagi Dina tidak pulang ke rumah," ujarnya, Jumat (18/3/2022).
Dina Mariana sempat menghadiri perayaan ulang tahun Sandro Tobing sebelum menghilang. Namun karena sang istri sempat ada kabar, Radian Ratulangie lantas melapor ke pihak berwajib.
"Saya laporkan ke Kepolisian Menteng pagi jam 2," tutur Radian.
Baca Juga: Kronologi Artis Dina Mariana Hilang dari Rumah, Sempat Heboh Diculik Ternyata Plot Twist Banget!
Namun menurut kabar terbaru, Radian Ratulangie sudah mengetahui di mana keberadaan Dina Mariana saat ini. Meski bukan jadi korban penculikan, Radian tak menjelaskan kejadian sebenarnya.
"Alhamdulillah, pagi ini saya dapat informasi bahwa Dina sudah ada di suatu tempat dan aman lahir batin," kata dia.
Radian Ratulangie lantas meminta maaf atas kegaduhan yang timbul akibat informasi hilangnya Dina Mariana atas dugaan penculikan.
"Mohon maaf dan terima kasih atas perhatiannya," ucap Radian.
Sebelumnya, beredar kabar Dina Mariana jadi korban penculikan di kawasan Menteng, Jakarta. Sang penyanyi lawas diduga jadi korban tindak kejahatan usai menghadiri acara di salah satu kafe di sana.
Baca Juga: Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie Digosipkan Cerai, Isu Dina Mariana Diculik Bikin Heboh
"Saat menunggu dijemput suami, diculik orang. Kemungkinan dihipnotis," bunyi pesan berantai yang beredar di kalangan pewarta.
Berita Terkait
-
Dedikasi Ezra Mandira Eks HIVI! Merawat Dina Mariana Di Masa Akhir Hidupnya
-
Profil Ezra Mandira, Putra Almarhumah Dina Mariana yang Pernah Jadi Gitaris HiVi!
-
Kronologi Dina Mariana Meninggal Dunia Akibat Kanker Rahim, Sempat Sesak Napas hingga Drop
-
Dina Mariana Berpulang, Papan Bunga Penuhi Rumah Duka di Depok
-
Apa Itu Kanker Dinding Rahim? Penyakit yang Diderita Dina Mariana dan Cara Mencegahnya
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan
-
Partisipasi Pemilih PSU Pilkada Kabupaten Serang Diprediksi Menurun
-
Dua Orang Tim Andika-Nanang Pelaku Politik Uang Ditangkap di Cikeusal
-
Andra Soni dan Tatu Tinjau PSU di Baros, Bawaslu: Jangan Ada Pelanggaran!
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin