SuaraBanten.id - Alergi setiap orang memang berbeda-beda. Tubuh setiap orang memang unik. Ada sebagian dari manusia yang punya alergi unik dan tak masuk akal karena mungkin buat sebagian yang lain itu biasa saja. Deretan artis cantik ini punya alergi unik tersebut.
Reaksi tubuh mereka bahkan tak hanya gatal atau bentol. Ada juga yang sampai nyaris pingsan karena melihat benda atau barang yang membuatnya alergi.
Mulai dari Prilly Latuconsina, Pevita Pearce, bahkan Maia Estianty. Mereka punya alergi unik. Cari tahu yuk alergi apa.
1. Prilly Latuconsina
Artis multitalenta Prilly Latuconsina ternyata alergi dengan lumpur. Dia bahkan hampir saja pingsan saat menyadari adanya lumpur di tempat syutingnya saat itu.
Baca Juga: 5 Artis Muslim Pelihara Anjing, Ada yang Punya Lebih dari Satu
2. Pevita Pearce
Pevita Pearce punya alergi unik karena tak bisa pakai anting sembarangan. Makanya dia lebih pilih aksesoris selain anting sebagai koleksinya.
Ririn Ekawati ternyata alergi dengan bulu. Bahkan dia tak bisa pakai baju yang bernuansa bulu-bulu.
Baca Juga: Maia Estianty Pamer Tubuh Langsing usai Turun 6 Kg, Makin Terlihat Awet Muda!
Kalau orang terbiasa nyaman dengan ruangan ber-AC, pedangdut Fitri Carlina justru alergi. Suaranya bisa mendadak serak saat berada di ruangan ber-AC.
5. Maia Estianty
Bunda Al El Dul ini ternyata alergi dengan cuaca panas. Kulitnya bakal terasa gatal jika terpapar sinar matahari terlalu lama. Nah itu deretan artis punya alergi unik, menurutmu yang paling aneh siapa?
Berita Terkait
-
Wajar Mau Dibayar Pakai Sayur, Bekingan PAUD Yuni Shara Ternyata Gak Kaleng-kaleng
-
Irwan Mussry Blusukan ke Pasar Jepang Bareng Maia Estianty Disorot: Anak-anak Bunda Kalah Lucu
-
Blusukan ke Pasar Jepang Bareng Maia Estianty, Tingkah Kocak Irwan Mussry Bikin Geleng-Geleng Kepala
-
Febby Rastanty Hormati Suami meski Lebih Dominan dan Berdaya, Prilly Latuconsina Kena Sentil
-
Beda Kelas Mulan Jameela vs Nissa Sabyan, Kini Senasib Dinikahi Eks Suami Teman Sendiri
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Jadi Calon Bupati Serang, Ratu Zakiyah Tak Coblos Dirinya Sendiri, Kenapa?
-
Sikap Ramah dan Profesional CS BRI Bagi Penyandang Disabilitas Tuai Atensi Positif Publik
-
Malam Jelang Pencoblosan, KPU Cilegon Musnahkan 427 Surat Suara Rusak
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen
-
5 Produk yang Dijual di Blibli