SuaraBanten.id - Gus Miftah baru-baru ini ikut berkomentar terkait Doddy Sudrajat yang bakal memindahkan makam Vanessa Angel.
Lantas Gus Miftah menjelaskan hukum memindahkan makam seorang mulim dan muslimah menurut pandangan agama Islam adalah haram. Ia bahkan bukan tidak mungkin, saat makam dipindahkan bisa memperlihatkan aib almarhumah.
"Empat imam mazhab itu hampir semuanya mengharamkan (pemindahan makam). Ada hadits yang menyatakan 'siapa yang mematahkan tulang mayit itu sama mematahkan tulangnya ketika dia masih hidup'," ungkapnya.
Menurutnya, tujuan memindahkan makam seorang Muslim harus memenuhi alasan syariat agama Islam. Beberapa alasan memindahkan makan yang sesuai syariat yakni kemaslahatan jenazah, persoalan tanah, dan kemaslahatan umat.
Baca Juga: Dijahili Thariq Halilintar, Paras Cantik Fuji Disorot: Kirain Vanessa Angel
"Menurut saya, makam tidak usah dipindahkan. Kecuali dengan alasan syari. Haram hukumnya," ujar Gus Miftah dalam YouTube Warta Hot.
Gus Miftah juga merasa kasihan dengan almarhumah Vanessa Angel jika makamnya dipindahkan.
"Kasihan sama almarhum. Kenapa? Karena membongkar mayit bisa melanggar kehormatannya bahkan bisa jadi memperlihatkan aib si almarhum," sambungnya.
Gus Miftah pun menyebut, sebuah ironi jika pihak yang ingin membuka aib almarhumah justru keluarganya sendiri.
"Untuk apa membongkar aibnya yang sudah meninggal? Apalagi indikasi yang membuka aib itu justru keluarga dan ahli warisnya," ujarnya.
Baca Juga: Doddy Sudrajat Gelar Sendiri Acara 100 Harian Vanessa Angel, Ada Bambang Saputra?
Alih-alih memindahkan makam, Gus Miftah mengajak pihak Doddy Sudrajat mendoakan almarhumah Vanessa Angel.
Berita Terkait
-
Hotma Sitompul Beragama Apa? Disebut Pernah Menikah Secara Islam, Tapi Anaknya Tak Diakui
-
Picu Kebingungan Warganet, Siapa yang Berhak Menentukan Mahar dalam Islam?
-
'Anak Haram Konstitusi? Ini Tudingan Panas Amien Rais ke Jokowi soal Gibran
-
Kunci Agar Doa Dijabah Allah SWT
-
OTW Dilakukan Lisa Mariana, Apakah Operasi Bariatrik Diperbolehkan dalam Islam?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI
-
Auto Cuan Jelang Akhir Pekan, Buruan Klaim Saldo DANA Gratis 18 April 2025
-
Sungai Ciawi Meluap, 3 Kampung di Pandeglang Diterjang Banjir Bandang