SuaraBanten.id - Sebuah video yang mempertontonkan perselingkuhan terbongkar mendadak viral di media sosial. Menurut informasi video viral gerebek pelakor itu terjadi di Cilegon, Banten.
Bak serial Layangan Putus, video pengerebekan laki-laki di sebuah rumah kos selingkuhannya menjadi sorotan publik. Hingga berita ini dibuat, postingan tersebut tengah mendapatkan like sebanyak 6.212 dan 2.335 komentar dari para netizen.
Video tersebut viral di media sosial, usai kakak dari istri lelaki yang selingkuh bernama Rina mengunggah video reels penggerebekan melalui akun Instagram @sagitadwilestarii, Selasa (4/1/2022).
Dalam video berdurasi satu menit itu, Sagita menuliskan caption "Pacaran 5 tahun dijadikan ratu, menikah 5 bulan disakiti lahir batinnya".
Baca Juga: Cinta dan Perselingkuhan dalam Buku Cerita Pendek Balada Bidadari
"Yaa ini adik kandung saya @rinanendentriana yang mendapatkan KDRT dan diselingkuhi sama suaminya," tulis pemilik akun yang diketahui merupakan kakak dari Rina.
Dalam captionnya, Sagita menceritakan bahwa sang adik sudah melakukan akad nikah 26 Juli 2021 dan resepsi 16 September 2021. Setelah beberapa hari menikah, suaminya sudah berani membohongi istrinya.
"Pergi ijin keluar bentar (katanya) tapi malah main sama perempuan lain, si selingkuhan dengan bangga nya bikin story di dalem mobil sama suami orang!," ungkap narasi unggahan tersebut.
Namun, Sagita dan pihak keluarga tidak pernah ikut campur dan Rina memaafkan suaminya. Tak berselang lama, insiden perselinguhan itu kembali terjadi dengan perempuan yang sama.
"Tapi kita keluarga masih belum ikut campur dan dimaafin lagi sama adik saya," tuturnya.
Baca Juga: Polisi Cek Viral Uang Palsu Beredar di Deli Serdang Sumut
Ironisnya, peristiwa perselingkuhan itu kembali terjadi untuk ketiga kalinya. Menurut Sagita, hal itu sudah fatal.
Berita Terkait
-
Atalia Praratya Masih Percaya Ridwan Kamil Setia, Anggap Isu Selingkuh Jadi Cobaan Rumah Tangga
-
Bahas Perselingkuhan, Lisa Mariana Akui Butuh Uang Ridwan Kamil
-
Bertemu Ridwan Kamil Juni 2021, Anak Lisa Mariana Lahir Januari 2022
-
Terungkap, Lisa Mariana dan Ridwan Kamil Pakai Cara Tak Biasa Saat Komunikasi
-
Siapa Jhonboy Nababan? Kuasa Hukum Lisa Mariana yang Siap Hadapi Ridwan Kamil di Meja Hijau
Tag
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
-
Cerita Trio Eks Kapolresta Solo Lancarkan Arus Mudik-Balik 2025
Terkini
-
Pendapatan dari Penyewaan Kuda Saat Libur Lebaran di Pantai Begendur Melonjak
-
Kakek di Serang Hilang Saat Cari Melinjo di Hutan Pabuaran
-
Polisi Wanti-wanti Nahkoda Kapal di Pantai Tanjung Pasir, Jangan Lebihi Kapasitas!
-
Kolaborasi dengan BRI Antarkan Desa Wunut Jadi Desa dengan Pembangunan Berkelanjutan
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Sukses Perkenalkan Minyak Telon Lokal, Habbie